Anonim A

26 Januari 2022 09:08

Iklan

Anonim A

26 Januari 2022 09:08

Pertanyaan

Hitung normalitas larutan Nikel Nitrat yang dibuat dengan jalan melarutkan 2,00 g logam nikel murni ke dalam asam nitrat, dan mengencerkannya sampai 500 ml. Larutan nikel tersebut dititrasi dengan KCN, menurut reaksi berikut: Ni^2+  + 4CN^-  Ni(CN)4^2- serta diketahui Ar Ni = 58,70

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

29

:

03

Klaim

7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Ayu

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

03 Februari 2022 15:45

Jawaban terverifikasi

Hai Anonim, kakak bantu jawab pertanyaanmu ya. Jawaban: N = 0,136 N Normalitas didefinisikan sebagai jumlah mol ekuivalen zat terlarut yang terdapat dalam satu liter larutan. Rumus normalitas adalah: N = Ek x M N = Ek x m/BM x 1000/V N = normalitas (N) Ek = valensi m = massa (g) BM = berat molekul atau berat atom (g/mol) V = volume (mL) Berdasarkan reaksi titrasi larutan nikel dengan KCN, terlihat bahwa nikel membentuk ion dengan muatan 2+. Artinya, valensi dari Ni adalah 2. Maka, normalitas Ni(NO3)2 adalah: N = Ek x m/BM x 1000/V N = 2 x 2 g/58,70 g/mol x 1000/500 mL N = 0,136 N


Iklan

Resa A

16 Oktober 2023 15:22

Berapakah molalitas dari larutan HCl 37% (w/w)? (Ar H = 1 g/mol, Ar Cl = 35,5 g/mol)


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

tuliskan struktur isomer cis dan trans dari 2-pentena

2

0.0

Jawaban terverifikasi