Nasya A

18 April 2020 03:29

Iklan

Nasya A

18 April 2020 03:29

Pertanyaan

halaman rumah bu agus berbentuk segitiga lancip. Ia ingin menanam rumput di halaman rumah tersebut. untuk menentukan luas tanah yang di tanami, maka ia harus mengetahui panjang sisi sisi nya. bu agus hanya mengetahui besar salah satu sudut halaman 60 derajat serta panjang kedua sisi halaman masing masing 10 m dan 16 m. hitunglah sisi panjang halaman yang lain nya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

01

:

27

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. A'Yun

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Purworejo

23 Maret 2022 23:57

Jawaban terverifikasi

Halo Nasya, kk bantu ya Jawaban: 14m * Diasumsikan bahwa sisi yang panjangnya 10m dan 16m mengapit sudut 60° Pembahasan Ingat kembali aturan cosinus: a² = b²+c²-b·c·cos A Dengan a : sisi dihadapan sudut A b,c : sisi yang mengapit sudut A Misal sisi panjang halaman yang akan dicari adalah a, maka: b = 10m, c = 16m, A = 60°. a² = 10²+16²-2·10·16·cos 60° a² = 100+256-320·(1/2) a² = 356-160 a² = 196 a = ±√196 a = ±14 Karena panjang sisi tidak mungkin negatif, maka a = 14 m Jadi, sisi panjang halaman yang lainnya 14m. Semoga membantu:)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

segitiga ABC mempunyai panjang sisi AB=3cm,dan BC=7cn,dan AC = 5 cm besar sudut a adalah

6

5.0

Jawaban terverifikasi