Irema O

04 Mei 2022 09:40

Iklan

Iklan

Irema O

04 Mei 2022 09:40

Pertanyaan

Fenomena merebaknya keong mas yang semula diintroduksi sebagai binaatang hias namun berubah menjadi hama pertanian merupakan masalah yang perlu ditangani dengan pendekatan biologis. Objek biologi tersebut diteliti dalam cabang ilmu dan tingkat organisasi biologi ....... A. Taksonomi – populasi B. Ekologi – biosfer C. Ekologi – populasi D. Evolusi – ekosistem E. Evolusi – komunitas


117

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

E. Putri

04 Mei 2022 16:01

Jawaban terverifikasi

Halo, Irema! Kakak bantu yaa :) Jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah C. Ekologi – populasi. Simaklah penjelasan selengkapnya di bawah ini : Cabang ilmu biologi yang mengkaji tentang interaksi antarmakhluk hidup dan antara makhluk hidup dengan lingkungannya adalah ekologi. Ekologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari interaksi antara organisme dengan lingkungan. Ruang lingkup ekologi terbatas pada beberapa hal, seperti individu, populasi, komunitas, ekosistem, dan biosfer. Sedangkan, populasi adalah kumpulan individu sejenis yang menempati suatu daerah pada waktu tertentu. Merebaknya keong emas yang semula diintroduksi sebagai binatang hias, tetapi berubah menjadi hama pertanian merupakan indikasi bahwa terjadi interaksi yang tidak sesuai antara keong emas dan lingkungannya. lnteraksi tersebut melibatkan sekumpulan keong emas. Dengan demikian, tingkat organisasi yang dimaksud adalah tingkat ekologi - populasi. Dari penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa objek biologi tersebut diteliti dalam cabang ilmu dan tingkat organisasi biologi adalah ekologi - populasi. Jadi, jawaban yang tepat adalah C. Demikian, Irema. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

SYLA A

06 Agustus 2023 11:32

Contoh organisasi kehidupan ditingkat populasi ditunjukkan oleh gambar


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

191

5.0

Jawaban terverifikasi