Rafi R

04 April 2022 09:16

Iklan

Iklan

Rafi R

04 April 2022 09:16

Pertanyaan

diketahui data beberapa unsur: 12A, 16B, 18C, 20D, 35E dan 36F buatlah konfigurasi elektron kulit dari masing-masing unsur dan tentukan: g. urutan unsur dari yang berjari-jari atom terbesar ke unsur berjari-kari atom terkecil


22

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Q. 'Ainillana

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

05 April 2022 05:17

Jawaban terverifikasi

Halo Rafi R, urutan unsur dari yang berjari-jari atom terbesar ke unsur berjari-jari atom terkecil adalah: 20D - 35E - 36F - 12A - 16B - 18C Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Konfigurasi elektron kulit adalah susunan atau sebaran elektron pada kulit-kulit atom. Kulit pertama maksimal hanya dapat diisi 2 elektron, kulit kedua dapat diisi maksimal 8 elektron, kulit ketiga dapat diisi maksimal 18, kulit keempat dapat diisi maksimal 32 elektron, dan seterusnya mengikuti pola 2n^2. Perhatikan juga bahwa elektron pada kulit terluar hanya dapat diisi maksimal 8 elektron. Konfigurasi elektron kulit unsur-unsur tersebut adalah: 12A = 2 8 2 16B = 2 8 6 18C = 2 8 8 20D = 2 8 8 2 35E = 2 8 18 7 36F = 2 8 18 8 Jari-jari atom adalah jarak inti atom terhadap eletron yang berada pada kulit terluar. Dalam satu golongan, kenaikan nomor atom menjadikan jari-jari atom menjadi lebih besar karena jumlah kulit semakin banyak. Namun dala satu periode, kenaikan nomor atom menjadikan jari-jari atom semakin kecil karena gaya tarik inti yang semakin kuat aehingga menjadikan kulit atom menjadi mengkerut. Karena unsur D, E, dan F memiliki 4 kulit, ketiganya memiliki jari-jari atom yang besar dengan urutan jari-jari atom D > E > F (sesuai kenaikan nomor atom). Berikutnya, unsur A, B, dan C memiliki jari-jari lebih kecil dengan urutan A > B > C. Dengan demikian, urutan unsur dari yang berjari-jari atom terbesar ke unsur berjari-kari atom terkecil adalah: 20D - 35E - 36F - 12A - 16B - 18C Terimakasih telah bertanya di Roboguru, semoga terbantu :D


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

648

5.0

Jawaban terverifikasi