Icha N

18 Juli 2022 01:08

Iklan

Icha N

18 Juli 2022 01:08

Pertanyaan

Di antara spesi berikut yang memiliki jumlah elektron tak berpasangan yang sama dengan 7N^− adalah ... (A) 35Br^− (B) 32Ge^+ (C) 30Zn^2+ (D) 22Ti^2+ (E) 15P

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

20

:

39


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Zulaihah

Robo Expert

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

09 Agustus 2022 04:59

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. 22Ti²⁺ Pada teori atom mekanika kuantum, suatu kulit (tingkat energi) terdiri dari subkulit (sub tingkat energi) dan orbital. Pengisian elektron ke dalam subkulit mengikuti prinsip Aufbau, yaitu pengisian elektron dimulai dari subkulit dengan energi terendah. Konfigurasi elektron untuk 7N adalah 7N = 1s² 2s² 2p³ Ketika unsur N menangkap 1 elektron membentuk ion N⁻, konfigurasi elektronnya menjadi 7N⁻ = 1s² 2s² 2p⁴ Subkulit terluar, yairtu 2p⁴ memiliki 2 elektron yang tidak berpasangan. Diantara ion-ion di atas yang juga memiliki 2 elektron yang tidak berpasangan adalah 22Ti²⁺. 22Ti = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶4s² 3d² Ketika unsur Ti melepas 2 elektron membentuk ion 22Ti²⁺ konfigurasi elektronnya menjadi 22Ti²⁺ = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 3d² (yang lepas adalah elektron yg berada dikulit terluar, yaitu 4s). Subkulit 3d² juga memiliki 2 elektron yang tidak berpasangan. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

alt

Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!