Dtpm D

10 Agustus 2022 18:35

Iklan

Dtpm D

10 Agustus 2022 18:35

Pertanyaan

Crookes menggunakan alat yang disebut tabung sinar katode atau tabung Crookes. Alat tersebut menghasilkan .... A. temuan elektron B. temuan proton C. temuan neutron D. temuan atom E. temuan partikel

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

13

:

01


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Chusna

Master Teacher

26 September 2022 08:09

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban dari pertanyaan di atas adalah temuan proton (B).</p><p>&nbsp;</p><p>Tahun 1886, Eugene Goldstein menemukan keberadaan partikel bermuatan positif pada atom melalui percobaan tabung Crookes yang dmodifikasi.&nbsp;Tabung Crookes diisi gas hidrogen dengan tekanan rendah. Jika tabung Crookes dihubungkan dengan arus listrik di bagian belakang katode yang dilubangi, maka akan terbentuk berkas sinar yang dinamai sinar terusan. Karena sinar terusan bergerak menuju katode maka disimpulkan bahwa sinar terusan bermuatan positif, menurut Eugene sinar terusan ini adalah ion hidrogen, oleh karena ion hidrogen hanya mengandung 1 elektron maka disimpulkan bahwa sinar positif (terusan) tersebut adalah proton.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>(Gambar tabung sinar katoda terlampir di gambar)</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi Tabung sinar katoda menghasilkan temuan proton.</p>

Jawaban dari pertanyaan di atas adalah temuan proton (B).

 

Tahun 1886, Eugene Goldstein menemukan keberadaan partikel bermuatan positif pada atom melalui percobaan tabung Crookes yang dmodifikasi. Tabung Crookes diisi gas hidrogen dengan tekanan rendah. Jika tabung Crookes dihubungkan dengan arus listrik di bagian belakang katode yang dilubangi, maka akan terbentuk berkas sinar yang dinamai sinar terusan. Karena sinar terusan bergerak menuju katode maka disimpulkan bahwa sinar terusan bermuatan positif, menurut Eugene sinar terusan ini adalah ion hidrogen, oleh karena ion hidrogen hanya mengandung 1 elektron maka disimpulkan bahwa sinar positif (terusan) tersebut adalah proton. 

 

(Gambar tabung sinar katoda terlampir di gambar)

 

Jadi Tabung sinar katoda menghasilkan temuan proton.

alt

Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!