Sabrina A

08 September 2024 13:03

Iklan

Sabrina A

08 September 2024 13:03

Pertanyaan

bagaimana hubungan volume dengan tekanan pada gas dalam ruang tertutup?

bagaimana hubungan volume dengan tekanan pada gas dalam ruang tertutup?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

22

:

42

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

KAMILA K

08 September 2024 13:16

Jawaban terverifikasi

<p>Haloo, kakak bantu jawab yaaa.</p><p>Hubungan antara volume dan tekanan gas dalam ruang tertutup adalah <strong>berbanding terbalik</strong>, sesuai Hukum Boyle. Hukum Boyle menyatakan bahwa volume gas akan berubah berbanding terbalik dengan tekanan, ketika suhunya konstan.</p><p>&nbsp;</p>

Haloo, kakak bantu jawab yaaa.

Hubungan antara volume dan tekanan gas dalam ruang tertutup adalah berbanding terbalik, sesuai Hukum Boyle. Hukum Boyle menyatakan bahwa volume gas akan berubah berbanding terbalik dengan tekanan, ketika suhunya konstan.

 


Sabrina A

08 September 2024 13:18

thank u kakkk

Iklan

Rendi R

Community

10 September 2024 07:50

Jawaban terverifikasi

<p>Hubungan antara volume dan tekanan pada gas dalam ruang tertutup dijelaskan oleh <strong>Hukum Boyle</strong>, yang menyatakan bahwa, <strong>pada suhu tetap</strong>, volume gas berbanding terbalik dengan tekanannya. Artinya, jika volume gas diperbesar, tekanannya akan berkurang, dan sebaliknya, jika volume diperkecil, tekanannya akan meningkat.</p><p>&nbsp;</p><p>Secara matematis, hubungan ini ditulis sebagai:</p><p><strong>P × V = konstan</strong></p><ul><li><strong>P</strong> adalah tekanan gas.</li><li><strong>V</strong> adalah volume gas.</li></ul><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Dengan kata lain, jika kaka mengurangi volume gas dalam ruang tertutup (dengan catatan suhu tidak berubah), molekul-molekul gas akan lebih sering bertabrakan dengan dinding, sehingga tekanannya meningkat. Sebaliknya, jika kamu menambah volume, molekul gas memiliki lebih banyak ruang untuk bergerak, dan tekanannya menurun.</p><p>&nbsp;</p><p>Contohnya, jika sebuah ruangan yang tertutup diperkecil ukurannya, gas di dalamnya akan menekan lebih kuat pada dinding karena molekul-molekul gas terpaksa bergerak dalam ruang yang lebih sempit.</p>

Hubungan antara volume dan tekanan pada gas dalam ruang tertutup dijelaskan oleh Hukum Boyle, yang menyatakan bahwa, pada suhu tetap, volume gas berbanding terbalik dengan tekanannya. Artinya, jika volume gas diperbesar, tekanannya akan berkurang, dan sebaliknya, jika volume diperkecil, tekanannya akan meningkat.

 

Secara matematis, hubungan ini ditulis sebagai:

P × V = konstan

  • P adalah tekanan gas.
  • V adalah volume gas.

 

 

Dengan kata lain, jika kaka mengurangi volume gas dalam ruang tertutup (dengan catatan suhu tidak berubah), molekul-molekul gas akan lebih sering bertabrakan dengan dinding, sehingga tekanannya meningkat. Sebaliknya, jika kamu menambah volume, molekul gas memiliki lebih banyak ruang untuk bergerak, dan tekanannya menurun.

 

Contohnya, jika sebuah ruangan yang tertutup diperkecil ukurannya, gas di dalamnya akan menekan lebih kuat pada dinding karena molekul-molekul gas terpaksa bergerak dalam ruang yang lebih sempit.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tentukan persamaan elips yang berpusat pada (0,0) dengan salah satu fokus (0,8) dan panjang sumbu mayor = 20

8

0.0

Jawaban terverifikasi