Juliana I

27 Oktober 2022 07:39

Iklan

Iklan

Juliana I

27 Oktober 2022 07:39

Pertanyaan

Bacalah kutipan teks cerita sejarah berikut. Habibie mewarisi kondisi keadaan negara kacau balau pasca pengunduran diri Soeharto pada masa Orde Baru. Tidak mengherankan, kerusuhan dan ancaman disintegerasi terjadi dihampir seluruh wilayah Indonesia. Segera setelah memperoleh kekuasaan Presiden Habibie segera membentuk sebuah kabinet. Salah satu tugas pentingnya adalah kembali mendapatkan dukungan dari Dana Moneter Internasional dan komunitas negara-negara donor untuk program pemulihan ekonomi. Pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan teks cerita sejarah tersebut adalah .... A. Habibie menggantikan Soeharto sebagai presiden. B. Segera setelah memperoleh kekuasaan Presiden Habibie segera membentuk sebuah pemerintahan. C. Habibie merupakan tokoh dunia yang memiliki tingkat kecerdasan melebihi Einstein. D. Habibie dinobatkan sebagai tokoh yang memiliki IQ tertinggi di dunia. E. Habibie diangkat menjadi presiden dengan pemungutan suara.


79

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Dwi

Mahasiswa/Alumni Universitas Airlangga

08 Desember 2022 03:13

Jawaban terverifikasi

Pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan teks cerita sejarah tersebut adalah A. Habibie menggantikan Soeharto sebagai presiden Informasi tersurat dan tersirat sering ditemukan dalam teks bacaan atau bentuk lainnya. Kedua jenis informasi ini terlihat sama, tetapi sebenarnya berbeda. Informasi tersurat (eksplisit) biasanya ditulis langsung dalam informasi atau teks. Meskipun informasi tersirat (implisit)tidak tertulis langsung dalam teks, untuk mengetahuinya harus melalui proses penarikan kesimpulan dari informasi tersebut. Kesimpulan yang terkandung dalam informasi tersirat biasanya berupa pemikiran, pendapat, dan pihak penulis dalam menyusun teks. Kesimpulan dapat ditemukan berdasarkan posisi gagasan utama dalam teks. Untuk informasi eksplisit, secara umum dapat ditetapkan ke 5 W + 1 H, yaitu apa, kapan, di mana, siapa, mengapa dan bagaimana. Pada soal ditanyakan pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan teks berita adalah Habibie menggantikan Soeharto sebagai presiden, karena terdapat pada kalimat "Habibie mewarisi kondisi keadaan negara kacau balau pasca pengunduran diri Soeharto pada masa Orde Baru, segera setelah memperoleh kekuasaan Presiden Habibie segera membentuk sebuah kabinet." Jadi, pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan teks cerita sejarah tersebut adalah Habibie menggantikan Soeharto sebagai presiden (A).


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

(1) Kisah pembuatan film biasanya melewati proses yang panjang dan rumit. (2) Ide membuat film dan cerita datang dari Castle Production yang bergerak di bidang film animasi ini sangat bermanfaat. (3) Castle cukup berhasil bekerja sama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk menyaring siswa SMK yang memiliki kemampuan untuk membuat gambar. (4) Dari seleksi gambar animasi kiriman siswa, Castle memilih lima puluh siswa SMK, tiga di antaranya perempuan, untuk mengikuti pelatihan menggambar animasi lalu memproduksi film animasi. (5) Untuk keperluan itu, Castle mengerahkan animator profesional seperti Boy Wahyudi dan Dony Moersito untuk mengajar mereka. Kalimat utama paragraf tersebut terletak pada kalimat nomor ... A. (1) D. (4) B. (2) E. (5) C. (3)

607

5.0

Jawaban terverifikasi