Andy D

09 Juni 2022 06:30

Iklan

Andy D

09 Juni 2022 06:30

Pertanyaan

Bacalah hikayat ini! Alkisah, ini hikayat orang dahulu kala. Diceritakan orang yang empunya cerita ini kisah pelanduk jenaka pri bijaksana pandai ia berbuat dusta segala *binatang di dalam hutan rimba belantara. Demikianlah bunyinya, sekali peristiwa ada seekor pelanduk, maka ia duduk kepada suatu rimba hampir dengan Gunung lndrakila namanya disebut orang dan padang itu pun luasnya. Maka, banyaklah pada tempat itu segala *binatang margasatwa sekaliannya berhimpun di sana. Sumber: https://www. scrib. com/doc/102231336/HTKAYAT-PELANDUK-JENAKA Penggalan hikayat di atas menggunakan sudut pandang .... A. orang pertama B. orang kedua C. orang pertama pelaku utama D. orang ketiga E. orang pertama pelaku sampingan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

05

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Mulia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

09 Juni 2022 11:49

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Orang ketiga. Berikut ini penjelasannya. Hikayat adalah karya sastra lama melayu yang menceritakan kehidupan kerajaan atau bangsawan di masa lampau. Adapun salah satu unsur intrinsik hikayat adalah sudut pandang, yaitu posisi pengarang dalam menyampaikan ceritanya. Jenis sudut pandang dibagi menjadi: 1. Sudut pandang orang pertama pelaku utama. Penulis menggunakan kata aku, kami sebagai tokoh utama cerita dan mengisahkan dirinya sendiri, tindakan, dan kejadian disekitarnya. 2. Sudut pandang orang pertama pelaku sampingan. Penulis menggunakan kata aku, kami tetapi tidak sebagai tokoh utama, tidak mempengaruhi jalannya cerita, hanya menyampaikan pendapatnya mengenai suatu kejadian yang kemudian akan diceritakan langsung melalui tokoh utama. 3. Sudut pandang orang ketiga pengamat. Penulis menggunakan kata ganti orang ketiga dia atau nama orang untuk tokoh-tokohnya. Tokoh tersebut hanya sebagai pengamat, penulis tidak terlibat dalam cerita. 4. Sudut pandang orang ketiga serbatahu. Orang ketiga serba tahu memosisikan penulis mengetahui jalan pemikiran tokoh. Biasanya menggunakan kata ganti orang ketiga dia atau nama orang untuk tokoh-tokohnya. Pada penggalan hikayat di atas, penulis menggunakan nama orang untuk tokoh-tokohnya dan mengetahui keseluruhan keadaan dalam cerita. Oleh karena itu, sudut pandang yang digunakan dalam penggalan hikayat tersebut adalah orang ketiga serbatahu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Assalamu’alaikum Wr. Wb Yang kami hormati bapak dan ibu serta para hadirirn sekalian yang berbahagia. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan dan karunia-Nya kita bisa berkumpul di sini. Salawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw, karena beliau menyiarkan agama yang haq, yakni agama islam, agama yang diridai oleh Allah swt. Semoga kita sekalian termasuk ke dalam umat-Nya yang diberkahi. Amin ya rabbal alamin. Hadirin sekalian yang berbahagia! Dirasa amat penting sekali jiwa sosial untuk diterapkan di lingkungan keluarga, sanak saudara, bahkan juga di masyarakat luas. Karena dengan jiwa sosial, maka terjalinlah di antara kita saling tolong-menolong, dan kasih sayang. Sehngga orang-orang yang butuh akan pertolongan kita, akan mendapatkan haq-Nya. Perhatikan kalimat berikut! Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan karuniaNya kita bisa berkumpul di sini. Kalimat tersebut termasuk …. A. salam pembuka B. ucapan terima kasih C. pengenalan topik D. tema E. judul

54

0.0

Jawaban terverifikasi