Darma M
29 Juli 2024 04:16
Iklan
Darma M
29 Juli 2024 04:16
Pertanyaan
apa yang di maksud dengan berfikir komputasi
1
2
Iklan
Leony A
29 Juli 2024 07:14
Berfikir komputasi merupakan proses berfikir atau ketrampilan berpikir manusia dengan menggunakan pendekatan analitik dan algoritmik untuk merumuskan, menganalisis dan menyelesaikan masalah.
· 5.0 (1)
Iklan
Nanda R

Community
29 Juli 2024 14:01
Berpikir komputasi (computational thinking) adalah pendekatan untuk memecahkan masalah, merancang sistem, dan memahami perilaku manusia dengan cara yang terinspirasi oleh prinsip-prinsip komputer dan ilmu komputer. Konsep ini melibatkan pemahaman dan penggunaan teknik-teknik yang digunakan dalam pemrograman komputer dan analisis data untuk memecahkan masalah dalam berbagai konteks.
Komponen Utama Berpikir Komputasi
Decomposition (Pendegradasian Masalah):
Pattern Recognition (Pengenalan Pola):
Abstraction (Abstraksi):
Algorithm Design (Perancangan Algoritma):
· 5.0 (1)
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!