Eka E

18 Januari 2025 14:34

Iklan

Eka E

18 Januari 2025 14:34

Pertanyaan

apa nama senyawa ini menurut aturan iupac

apa nama senyawa ini menurut aturan iupac 

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

12

:

52

Klaim

26

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Andika B

18 Januari 2025 17:33

Jawaban terverifikasi

<p>Langkah pertama yang harus dilakukan adalah menentukan rantai utama, yaitu rantai karbon terpanjang yang mengandung gugus halida. Apabila diperhatikan pada senyawa di atas, rantai terpanjang dari senyawa tersebut mengandung 5 atom C yang ditunjukkan oleh kotak hitam panjang di gambar di bawah ini. Dengan demikian, <strong>nama rantai utama senyawa adalah pentana.</strong></p><p>Langkah selanjutnya adalah <strong>memberikan penomoran pada rantai utama</strong>. Penomoran dimulai dari atom C yang paling dekat dengan gugus halogen.</p><p>Langkah berikutnya adalah <strong>memberikan nama senyawa haloalkana sesuai aturan IUPAC</strong>, yaitu nomor cabang-nama cabang nama rantai utama. Jika terdapat beberapa cabang yang berbeda seperti gambar di atas, <strong>penulisan cabang diurutkan berdasarkan abjad.</strong> Urutan abjadnya berdasarkan nama cabang dalam bahasa inggris.</p><p>Cabang yang terdapat pada senyawa di atas di antaranya adalah cabang (etil) yang diawali oleh huruf "e" pada atom C nomor 2. Selanjutnya ada fluoro yang mana penulisan dalam bahasa inggrisnya "fluoro" sehingga abjad awalnya adalah "f" pada atom C nomor 1 dan 4. Lalu, ada cabang kloro yang mana penulisan dalam bahasa inggrisnya "chloro" sehingga abjad awalnya adalah "c" pada atom C nomor 3. Dengan demikian, penulisan yang tepat adalah<strong> 2-etil-3-cloro-1,4-difluoropentana</strong></p>

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah menentukan rantai utama, yaitu rantai karbon terpanjang yang mengandung gugus halida. Apabila diperhatikan pada senyawa di atas, rantai terpanjang dari senyawa tersebut mengandung 5 atom C yang ditunjukkan oleh kotak hitam panjang di gambar di bawah ini. Dengan demikian, nama rantai utama senyawa adalah pentana.

Langkah selanjutnya adalah memberikan penomoran pada rantai utama. Penomoran dimulai dari atom C yang paling dekat dengan gugus halogen.

Langkah berikutnya adalah memberikan nama senyawa haloalkana sesuai aturan IUPAC, yaitu nomor cabang-nama cabang nama rantai utama. Jika terdapat beberapa cabang yang berbeda seperti gambar di atas, penulisan cabang diurutkan berdasarkan abjad. Urutan abjadnya berdasarkan nama cabang dalam bahasa inggris.

Cabang yang terdapat pada senyawa di atas di antaranya adalah cabang (etil) yang diawali oleh huruf "e" pada atom C nomor 2. Selanjutnya ada fluoro yang mana penulisan dalam bahasa inggrisnya "fluoro" sehingga abjad awalnya adalah "f" pada atom C nomor 1 dan 4. Lalu, ada cabang kloro yang mana penulisan dalam bahasa inggrisnya "chloro" sehingga abjad awalnya adalah "c" pada atom C nomor 3. Dengan demikian, penulisan yang tepat adalah 2-etil-3-cloro-1,4-difluoropentana

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tolong dijawab dengan caranya Trimaksih☺️☺️

297

0.0

Jawaban terverifikasi