Lily S

27 Juni 2022 21:21

Iklan

Lily S

27 Juni 2022 21:21

Pertanyaan

6. Bacalah kutipan berikut ini! Selang beberapa lamanya, Kemala AI Arifin dan istripun sampailah di dalam negeri lalu menghadap baginda di istana. Semua orang tercengang melihat rupa Dang Seng Arif Laksana yang seperti bidadari dari 'surga, sangat cantik. Raja muda, Bendahara, Toh Menteri, Temanggung, dan Tuan Kadi masing-masing berdoa supaya Kemala AI Arifin mati atau kena suatu bencana supaya mereka boleh meminang istrinya. Niat yang jahat timbul di hati Raja. Pada suatu hari raja berpura-pura uzur dan meminta Kemala AI Arifin pergi mencari obatnya: hati musang berjanggut. Raja juga akan membunuhnya kalau dia gagal. Dengan hati yang masygul, Kemala Al-Arifin pulang ke rumahnya. Dang Seng Arif Laksana menyabarkan hati suaminya. Jelaskan isi kutipan hikayat tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

08

:

19

Klaim

8

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Anggita

29 Juni 2022 13:43

Jawaban terverifikasi

Halo Lily S, terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Jawaban soal di atas adalah Raja berniat jahat karena ingin mengambil istri orang. Untuk memahami alasan jawabannya, mari simak pembahasan berikut. Hikayat adalah salah satu bentuk karya sastra, terutama dalam bahasa Melayu yang berisikan tentang kisah, cerita, dan dongeng. Umumnya mengisahkan tentang kehebatan maupun kepahlawanan seseorang lengkap dengan keanehan, kesaktian serta mukjizat tokoh utama. Hal ini dibuktikan dengan kutipan "Raja Muda, Bendahara, Toh menteri, Temanggung, dan Tuan Kadi masing – masing berdoa supaya Kemala Al – Arifin mati atau kena suatu bencana supaya mereka boleh meminang istrinya.Niat yang jahat timbul di hati Raja." Jadi, jawaban yang tepat adalah Raja berniat jahat karena ingin mengambil istri orang. Semoga membantu ya😊


Iklan

Astika N

21 November 2022 04:57

Selang beberapa lam nya , Kemala al-Arifin dan istri pun sampailah di dalam negeri lalu pergi menghadap baginda di istana. Semua orang tercengang melihat rupa Dang Seri Arif Laksana yang seperti bidadari dari surge cantinya. Majas yang digunakan


Astika N

21 November 2022 04:58

Ada seorang raja, terlalu besar kerajaannya dari segala raja-raja. Syahdan maka baginda pun beranak dua orang laki-laki, terlalu amat baik parasnya, gilang-gemilang, dan sikapnya pun sederhana. Hatta maka beberapa lamanya maka baginda pun hilang, kembali ke rahmatullah. Kaidah kebahasaan berupa kata arkais yang digunakan dalam kutipan tersebut adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Assalamu’alaikum Wr. Wb Yang kami hormati bapak dan ibu serta para hadirirn sekalian yang berbahagia. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan dan karunia-Nya kita bisa berkumpul di sini. Salawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw, karena beliau menyiarkan agama yang haq, yakni agama islam, agama yang diridai oleh Allah swt. Semoga kita sekalian termasuk ke dalam umat-Nya yang diberkahi. Amin ya rabbal alamin. Hadirin sekalian yang berbahagia! Dirasa amat penting sekali jiwa sosial untuk diterapkan di lingkungan keluarga, sanak saudara, bahkan juga di masyarakat luas. Karena dengan jiwa sosial, maka terjalinlah di antara kita saling tolong-menolong, dan kasih sayang. Sehngga orang-orang yang butuh akan pertolongan kita, akan mendapatkan haq-Nya. Perhatikan kalimat berikut! Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan karuniaNya kita bisa berkumpul di sini. Kalimat tersebut termasuk …. A. salam pembuka B. ucapan terima kasih C. pengenalan topik D. tema E. judul

60

0.0

Jawaban terverifikasi