Lily S

02 Februari 2022 15:46

Iklan

Lily S

02 Februari 2022 15:46

Pertanyaan

3. Jelaskan latar dominan yang tergambar dalam kutipan cerita berikut. Kalau ada, kenapa biarkan dirimu melarat hingga anak cucumu teraniaya semua? Sedang harta bendamu kau biarkan orang lain mengambilnya untuk anak cucu mereka. Dan engkau lebih suka berkelahi antara kamu sendiri, saling menipu, saling memeras. Aku beri engkau negeri yang kaya raya, tapi kau malas.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

26

:

52

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Kretiyanto

Mahasiswa/Alumni STKIP PGRI Ponorogo

06 Februari 2022 15:06

Jawaban terverifikasi

Hai, Lily S. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban untuk soal di atas adalah latar suasana. Berikut pembahasannya. Latar merupakan tempat, waktu, dan suasana di dalam cerita. Dalam penggambarannya, latar terdiri dari dua cara, yaitu: 1. Tersurat: Latar pada cerita sudah tertulis langsung tanpa harus mencarinya lagi. Contoh: "Malam yang dingin, aku terduduk di bawah pohon mangga." 2. Tersiat: Latar pada cerita bersifat tersembunyi sehingga pembaca harus menganalisis untuk mengetahui latar cerita. Contoh: "Matahari tepat berada di kepalaku, aroma segar bercampur garam membuatku enggan meninggalkan tempat ini." Latar pada kutipan tersebut berada di tepi laut saat siang hari. Latar dominan yang tergambar dalam kutipan cerita di atas adalah latar suasana. Suasana yang muncul pada kutipan cerita di atas adalah suasana tegang. Hal tersebut disebabkan oleh seseorang yang sedang marah akibat orang lain malas, dibuktikan pada kalimat "Aku beri engkau negeri yang kaya raya, tapi kau malas." Dengan demikian, latar dominan yang tergambar dalam kutipan cerita di atas adalah latar suasana. Semoga bisa membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Assalamu’alaikum Wr. Wb Yang kami hormati bapak dan ibu serta para hadirirn sekalian yang berbahagia. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan dan karunia-Nya kita bisa berkumpul di sini. Salawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw, karena beliau menyiarkan agama yang haq, yakni agama islam, agama yang diridai oleh Allah swt. Semoga kita sekalian termasuk ke dalam umat-Nya yang diberkahi. Amin ya rabbal alamin. Hadirin sekalian yang berbahagia! Dirasa amat penting sekali jiwa sosial untuk diterapkan di lingkungan keluarga, sanak saudara, bahkan juga di masyarakat luas. Karena dengan jiwa sosial, maka terjalinlah di antara kita saling tolong-menolong, dan kasih sayang. Sehngga orang-orang yang butuh akan pertolongan kita, akan mendapatkan haq-Nya. Perhatikan kalimat berikut! Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan karuniaNya kita bisa berkumpul di sini. Kalimat tersebut termasuk …. A. salam pembuka B. ucapan terima kasih C. pengenalan topik D. tema E. judul

60

0.0

Jawaban terverifikasi