Nakula N

08 Agustus 2022 14:53

Iklan

Nakula N

08 Agustus 2022 14:53

Pertanyaan

28. Cermati teks berikut! Masalahnya, Jiji terlalu tinggi untuk melakukan ,pekerjaan yang ditawarkan padanya. Jiji terlalu tinggi untuk menjadi kondektur bus. Ketika berdiri di dalam bus, ia harus menekuk leher dan itu membuat lehernya nyeri. Ia juga terlalu tinggi untuk menjadi sopir truk. Lehernya terlalu panjang di ruang kemudi. Saat ia tekuk, hidungnya menyentuh kemudi truk. "Hmm, sepertinya, aku hanya cocok untuk melakukan pekerjaan di luar ruangan. Ya, ya,” gumam Jiji pada suatu pagi, sambil matanya menerawang memperhatikan sekitarnya. Jiji mendatangi sebuah rumah. Ia menemui seeker tikus. Si tikus itu bernama Kus. Si tikus tengah mengecat rumah itu. Kus berdiri di sebuah tangga pendek sambil tangannya memegang kaleng cat. Kus kelihatan berat mengecat di situ. "Halo, teman!" sapa Jiji. "Hai," sahut Kus Tikus. Ringkasan kutipan teks cerita fabel tersebut yang benar adalah ... A. Jiji terlalu besar untuk melakukan pekerjaan yang ditawarkan padanya. Ia jadi kondektur bus, tetapi lehernya yang panjang itu harus dikeluarkan jika berada di dalam bus. Ditawari jadi sopir truk, tetapi lehernya tertekuk jika duduk di ruang kemudi. Sementara sahabatnya, si Kus Tikus yang bekerja sebagai tukang cat rumah terlihat berat saat harus mengecat bagian rumah yang tinggi. B. Jiji terlalu tinggi untuk melakukan pekerjaan yang ditawarkan padanya. Ia jadi kondektur bus, tetapi lehernya yang panjang itu harus ditekuk jika berada di dalam bus. Ditawari jadi sopir truk, tetapi lehernya tertekukjika duduk di ruang kemudi. Sementara sahabatnya, si Kus Tikus yang bekerja sebagai tukang cat rumah terlihat berat saat harus mengecat bagian rumah yang tinggi. C. Jiji terlalu tinggi untuk melakukan pekerjaan yang ditawarkan padanya. Ia jadi kondektur bus, tetapi lehernya yang panjang itu harus dikeluarkan jika berada di dalam bus. Ditawari jadi sopir taksi, tetapi lehernya tertekuk jika duduk di ruang kemudi. Sementara sahabatnya, si Kus Tikus yang bekerja sebagai tukang cat rumah terlihat bahagia saat harus mengecat bagian rumah yang tinggi. D. Jiji terlalu tinggi untuk melakukan pekerjaan yang ditawarkan padanya. Ia jadi kondektur bus, tetapi lehernya yang panjang itu harus ditekuk jika berada di dalam bus. Ditawari jadi sopir taksi, tetapi lehernya tertekukjika duduk di ruang kemudi. Sementara sahabatnya, si Kus Tikus yang bekerja sebagai tukang cat rumah terlihat berat saat harus mengecat bagian rumah yang tinggi. E. Kus kelihatan berat mengecat di situ. "Halo, ternan!" Sapa Jiji. "Hai," sahut Kus Tikus.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

20

:

41

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

04 Oktober 2022 13:16

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang tepat adalah C.</p><p>&nbsp;</p><p><strong>Fabel</strong> merupakan <strong>cerita fiksi</strong> dengan tokoh utamanya <strong>binatang</strong> yang watak dan <strong>perilakunya seperti manusia</strong>. Fabel seringkali ditemukan pada kisah dongeng antara hewan, misal di hutan dan tempat-tempat tertentu.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Ciri-ciri fabel di antaranya adalah:</p><ol><li>Tokohnya binatang,</li><li>Wataknya dari tokohnya seperti manusia,</li><li>Konflik yang diangkat seputar kehidupan manusia,</li><li>Terdapat latar tempat, waktu, dan latar suasana,</li><li>Memiliki amanat atau pesan moral.</li></ol><p>Fabel yang terdapat pada soal menceritakan mengenai pekerjaan Jiji yang merupakan seekor jejrapah dan Kus yang merupakan seekor tikus. Fabel tersebut dapat diringkas membentuk sebuah paragraf, yaitu "Jiji terlalu tinggi untuk melakukan pekerjaan yang ditawarkan padanya. Ia jadi kondektur bus, tetapi lehernya yang panjang itu harus dikeluarkan jika berada di dalam bus. Ditawari jadi sopir taksi, tetapi lehernya tertekuk jika duduk di ruang kemudi. Sementara sahabatnya, si Kus Tikus yang bekerja sebagai tukang cat rumah terlihat bahagia saat harus mengecat bagian rumah yang tinggi."</p><p>&nbsp;</p><p>Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.</p>

Jawaban yang tepat adalah C.

 

Fabel merupakan cerita fiksi dengan tokoh utamanya binatang yang watak dan perilakunya seperti manusia. Fabel seringkali ditemukan pada kisah dongeng antara hewan, misal di hutan dan tempat-tempat tertentu. 

 

Ciri-ciri fabel di antaranya adalah:

  1. Tokohnya binatang,
  2. Wataknya dari tokohnya seperti manusia,
  3. Konflik yang diangkat seputar kehidupan manusia,
  4. Terdapat latar tempat, waktu, dan latar suasana,
  5. Memiliki amanat atau pesan moral.

Fabel yang terdapat pada soal menceritakan mengenai pekerjaan Jiji yang merupakan seekor jejrapah dan Kus yang merupakan seekor tikus. Fabel tersebut dapat diringkas membentuk sebuah paragraf, yaitu "Jiji terlalu tinggi untuk melakukan pekerjaan yang ditawarkan padanya. Ia jadi kondektur bus, tetapi lehernya yang panjang itu harus dikeluarkan jika berada di dalam bus. Ditawari jadi sopir taksi, tetapi lehernya tertekuk jika duduk di ruang kemudi. Sementara sahabatnya, si Kus Tikus yang bekerja sebagai tukang cat rumah terlihat bahagia saat harus mengecat bagian rumah yang tinggi."

 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Assalamu’alaikum Wr. Wb Yang kami hormati bapak dan ibu serta para hadirirn sekalian yang berbahagia. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan dan karunia-Nya kita bisa berkumpul di sini. Salawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw, karena beliau menyiarkan agama yang haq, yakni agama islam, agama yang diridai oleh Allah swt. Semoga kita sekalian termasuk ke dalam umat-Nya yang diberkahi. Amin ya rabbal alamin. Hadirin sekalian yang berbahagia! Dirasa amat penting sekali jiwa sosial untuk diterapkan di lingkungan keluarga, sanak saudara, bahkan juga di masyarakat luas. Karena dengan jiwa sosial, maka terjalinlah di antara kita saling tolong-menolong, dan kasih sayang. Sehngga orang-orang yang butuh akan pertolongan kita, akan mendapatkan haq-Nya. Perhatikan kalimat berikut! Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan karuniaNya kita bisa berkumpul di sini. Kalimat tersebut termasuk …. A. salam pembuka B. ucapan terima kasih C. pengenalan topik D. tema E. judul

60

0.0

Jawaban terverifikasi