Iklan

Pertanyaan

Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) adalah wilayah laut yang panjangnya 200 mil, diukur dari....

Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) adalah wilayah laut yang panjangnya 200 mil, diukur dari....

  1. laut inklusif

  2. laut internasional

  3. landas kontinen

  4. laut teritorial

  5. garis pantai terluar pada waktu surut

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

11

:

31

:

47

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

ZEE adalah zona wilayah laut yang panjangnya 200 mil diukur dari garis pangkal atau pantai pada waktu surut, sehingga jawaban yang tepat adalah E. Garis pangkal (menurut UNCLOS 1982) merupakan suatu garis awal yang menghubungkan titik-titik terluar yang diukur pada kedudukan air rendah, di mana batas-batas ke arah laut diukur. Garis pantai pada waktu surut dijadikan sebagai garis pangkal untuk menarik batas laut teritorial, dan wilayah yurisdiksi laut lainnya (zona tambahan, landas kontinen, dan zona ekonomi eksklusif). Jawaban A, B, C, dan D tidak tepat karena laut-laut tersebut tidak diatur untuk menjadi garis pangkal dalam UNCLOS 1982.

ZEE adalah zona wilayah laut yang panjangnya 200 mil diukur dari garis pangkal atau pantai pada waktu surut, sehingga jawaban yang tepat adalah E. Garis pangkal (menurut UNCLOS 1982) merupakan suatu garis awal yang menghubungkan titik-titik terluar yang diukur pada kedudukan air rendah, di mana batas-batas ke arah laut diukur. Garis pantai pada waktu surut dijadikan sebagai garis pangkal untuk menarik batas laut teritorial, dan wilayah yurisdiksi laut lainnya (zona tambahan, landas kontinen, dan zona ekonomi eksklusif). Jawaban A, B, C, dan D tidak tepat karena laut-laut tersebut tidak diatur untuk menjadi garis pangkal dalam UNCLOS 1982.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Kegiatan-kegiatan yang dapat dilakukan oleh Indonesia berdasarkan ZEE diatur dalam....

29

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia