Iklan

Iklan

Pertanyaan

Zat berikut yang memiliki jumlah mol terbesar adalah .. .. ( Ar Fe = 56 , R = 0 , 082 L atm mol − 1 K − 1 , dan L = 6 , 02 x 1 0 23 ) .

Zat berikut yang memiliki jumlah mol terbesar adalah .. ..
.

  1. 3 gram asam asetat

  2. atom besi

  3. 5,6 liter gas CO keadaan standar

  4. 2,46 liter gas

  5. 5 liter gas dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas massanya 4 gram

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban: E. Gas yang memiliki jumlah mol tertinggi adalah5 liter gas O 2 ​ dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas H 2 ​ massanya 4 gram. Mol merupakan satuan hitung untuk kimia. Satuan hitung digunakan untuk memudahkan perhitungan suatu benda.Mol merupakan jumlah tertentu untuk menyatakan banyaknya suatu zat yang berukuran mikroskopis (berukuran kecil). Ada beberapa cara untuk mencari mol suatu zat, diantaranya: Mol dan jumlah partikel Satu mol menunjukkan banyaknya partikel yang terkandung dalam suatu zat yang jumlahnya sama dengan jumlah partikel dalam 12 gram atom C-12.1 mol atau 12 g atom C-12 terkandung 6 , 02 x 1 0 23 partikel. Berikut persamannya: mol = 6 , 02 x 1 0 23 jumlah partikel ​ Mol dengan massa molar Besarnya massa atom dan molekul yang terdapat dalam 1 mol zat dapat diketahui melalui massa atom relatif (Ar) dan massa molekul relatif (Mr), berikut persamaanya: Mol = Ar / Mr massa ( gram ) ​ Mol dengan volume gas standar Pada kondisi standar (suhu 0°C dan tekanan 1 atm) volume molar gas bernilai sebesar 22,4L. Jadi, berdasarkan hukum Avogadro dapat disimpulkan persamaan: Volume ( STP ) Mol ​ = = ​ mol x 22 , 4 L 22 , 4 L Volume ( STP ) ​ ​ Mol dengan perbandingan volume gas (P dan T sama) Hipotesis avogadro menyatakan bahwa pada suhu dan tekanan yang sama semua gas dengan volume yang sama akan mengandung jumlah molekul yang sama pula. V 2 ​ V 1 ​ ​ = n 2 ​ n 1 ​ ​ Mol dengan volume gas tidak standar Apabila gas tidak dalam kondisi standar, dapat dituliskan dalam bentuk persamaan gas ideal: PV = nRT Keterangan: P adalah tekanan gas ideal (Pa). V adalah volume gas ideal ( m 3 ) . n adalah jumlah mol partikel (mol). R adalah ketetapan gas ideal dengan nilai R untuk semua gas adalah sama. R = 0 , 082 L atm mol − 1 K − 1 . T adalah suhu gas ideal (K). Untuk dapat menyelesaikan soal di atas, maka perlu dicari satu persatu jumlah mol dalam tiap senyawa. A.3 gram asam asetat ( CH 3 ​ COOH ) mol CH 3 ​ COOH ​ = = = ​ Mr massa ( gram ) ​ 60 3 gram ​ 0 , 05 mol ​ B. 3 , 01 x 1 0 22 atom besi mol besi ​ = = = ​ 6 , 02 x 1 0 23 jumlah partikel ​ 6 , 02 x 1 0 23 3 , 01 x 1 0 22 ​ 0 , 05 mol ​ C.5,6 liter gas CO keadaan standar Mol CO ​ = = = ​ 22 , 4 L Volume ( STP ) ​ 22 , 4 L 5 , 6 L ​ 0 , 25 mol ​ D.2,46 liter gas NH 3 ​ ( 2 7 ∘ C , 2 atm ) PV 2 ⋅ 2 , 46 4 , 92 n mol NH 3 ​ ​ = = = = = ​ nRT n ⋅ 0 , 082 ⋅ 300 K n ⋅ 24 , 6 0 , 2 mol 0 , 2 mol ​ E.5 liter gas O 2 ​ dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas H 2 ​ massanya 4 gram. V O 2 ​ ​ n O 2 ​ ​ 5 L n O 2 ​ ​ 5 L n O 2 ​ ​ n O 2 ​ ​ = = = = ​ V H 2 ​ ​ n H 2 ​ ​ ​ 1 L 2 4 gram ​ ​ 1 L 2 mol ​ 10 mol ​ Gas yang memiliki jumlah mol tertinggi adalah5 liter gas O 2 ​ dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas H 2 ​ massanya 4 gram.

Jawaban: E. Gas yang memiliki jumlah mol tertinggi adalah 5 liter gas dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas massanya 4 gram.

Mol merupakan satuan hitung untuk kimia. Satuan hitung digunakan untuk memudahkan perhitungan suatu benda. Mol merupakan jumlah tertentu untuk menyatakan banyaknya suatu zat yang berukuran mikroskopis (berukuran kecil). 

Ada beberapa cara untuk mencari mol suatu zat, diantaranya:

Mol dan jumlah partikel
Satu mol menunjukkan banyaknya partikel yang terkandung dalam suatu zat yang jumlahnya sama dengan jumlah partikel dalam 12 gram atom C-12. 1 mol atau 12 g atom C-12 terkandung partikel. Berikut persamannya:

Mol dengan massa molar

Besarnya massa atom dan molekul yang terdapat dalam 1 mol zat dapat diketahui melalui massa atom relatif (Ar) dan massa molekul relatif (Mr), berikut persamaanya:

Mol dengan volume gas standar

Pada kondisi standar (suhu 0°C dan tekanan 1 atm) volume molar gas bernilai sebesar 22,4L. Jadi, berdasarkan hukum Avogadro dapat disimpulkan persamaan:

Mol dengan perbandingan volume gas (P dan T sama)

Hipotesis avogadro menyatakan bahwa pada suhu dan tekanan yang sama semua gas dengan volume yang sama akan mengandung jumlah molekul yang sama pula.

Mol dengan volume gas tidak standar

Apabila gas tidak dalam kondisi standar, dapat dituliskan dalam bentuk persamaan gas ideal:

Keterangan:

  • P adalah tekanan gas ideal (Pa).
  • V adalah volume gas ideal .
  • n adalah jumlah mol partikel (mol).
  • R adalah ketetapan gas ideal dengan nilai R untuk semua gas adalah sama. R =
  • T adalah suhu gas ideal (K).

Untuk dapat menyelesaikan soal di atas, maka perlu dicari satu persatu jumlah mol dalam tiap senyawa.

A. 3 gram asam asetat

B.  atom besi

C. 5,6 liter gas keadaan standar

D. 2,46 liter gas

E. 5 liter gas dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas massanya 4 gram.

Gas yang memiliki jumlah mol tertinggi adalah 5 liter gas dan pada suhu dan tekanan yang sama, 1 liter gas massanya 4 gram.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Salinlah tabel di bawah ini, kemudian isilah titik-titik yang tersedia pada poin B.

10

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia