Iklan

Iklan

Pertanyaan

Yulia siswa SMA mempunyai tabungan Rp3.500.000,00. la ingin membeli berbagai macam kebutuhan sebagai berikut. Membeli ponsel keluaran terbaru yang resolusi kameranya lebih besar Rp1.900.000,00. Membeli laptop untuk tugas daring Rp2.700.000,00. Baju olahraga Rp150.000,00. Tas baru (tas lama masih bisa dipakai) Rp125.000,00. Sepatu olahraga Rp230.000,00. Membeli kuota untuk daring Rp150.000,00. Susunlah skala prioritas kebutuhan Yulia!

Yulia siswa SMA mempunyai tabungan Rp3.500.000,00. la ingin membeli berbagai macam kebutuhan sebagai berikut.

  • Membeli ponsel keluaran terbaru yang resolusi kameranya lebih besar Rp1.900.000,00.
  • Membeli laptop untuk tugas daring Rp2.700.000,00.
  • Baju olahraga Rp150.000,00.
  • Tas baru (tas lama masih bisa dipakai) Rp125.000,00.
  • Sepatu olahraga Rp230.000,00.
  • Membeli kuota untuk daring Rp150.000,00.

Susunlah skala prioritas kebutuhan Yulia!  

Iklan

D. Enty

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kebutuhan yang harus dipenuhi Yulia sebagai siswa SMA ialah membeli laptop, membeli kuota, membeli baju olahraga, dan membeli sepatu olahraga. Sedangkan Tas tidak perlu dibeli karena tas lama masih bisa digunakan dan ponsel baru menggunakan ponsel yang masih ada saat ini.

kebutuhan yang harus dipenuhi Yulia sebagai siswa SMA ialah membeli laptop, membeli kuota, membeli baju olahraga, dan membeli sepatu olahraga. Sedangkan Tas tidak perlu dibeli karena tas lama masih bisa digunakan dan ponsel baru menggunakan ponsel yang masih ada saat ini. undefined  

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Skala prioritas merupakan kebutuhan seseorang diurutkan dari yang sangat penting hingga tidak terlalu penting. KetikaYulia merupakansiswa SMA dan mempunyai tabungan sebesar Rp3.500.000,00, dan Yulia memiliki berbagai kebutuhan yang melebihi dari tabungan yang ia miliki. Maka, Yulia harus memenuhi kebutuhannya sesuai dengan skala prioritas, dengan kebutuhan yang dibeli: Jadi, kebutuhan yang harus dipenuhi Yulia sebagai siswa SMA ialah membeli laptop, membeli kuota, membeli baju olahraga, dan membeli sepatu olahraga. Sedangkan Tas tidak perlu dibeli karena tas lama masih bisa digunakan dan ponsel baru menggunakan ponsel yang masih ada saat ini.

Skala prioritas merupakan kebutuhan seseorang diurutkan dari yang sangat penting hingga tidak terlalu penting. Ketika Yulia merupakan siswa SMA dan mempunyai tabungan sebesar Rp3.500.000,00, dan Yulia memiliki berbagai kebutuhan yang melebihi dari tabungan yang ia miliki. Maka, Yulia harus memenuhi kebutuhannya sesuai dengan skala prioritas, dengan kebutuhan yang dibeli:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank cell Membeli space laptop space equals space Rp 2.700.000 comma 00 Beli space kuota space equals space Rp 150.000 comma 00 Baju space olahraga space equals space Rp 150.000 comma 00 Sepatu space olahraga space equals space Rp 230.000 comma 00 Total space equals space Rp 3.230.000 comma 00 end cell end table end style 

Jadi, kebutuhan yang harus dipenuhi Yulia sebagai siswa SMA ialah membeli laptop, membeli kuota, membeli baju olahraga, dan membeli sepatu olahraga. Sedangkan Tas tidak perlu dibeli karena tas lama masih bisa digunakan dan ponsel baru menggunakan ponsel yang masih ada saat ini. undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

939

Saifi Norma jazila

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan manfaat penyusunan skala prioritas!

2rb+

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia