Iklan

Pertanyaan

Yang tidak termasuk ciri-ciri interaksi sosial adalah ....

Yang tidak termasuk ciri-ciri interaksi sosial adalah ....

  1. melibatkan lebih dari satu orang

  2. ada sarana yang digunakan

  3. adanya komunikasi

  4. mempunyai maksud dan tujuan yang jelas

  5. dipengaruhi oleh faktor waktu

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

58

:

50

Klaim

Iklan

A. Mutiara

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Poin yang ditanyakan pada soal adalah terkait pengecualian dalam ciri-ciri interaksi sosial. Interaksi sosial merupakan hubungan timbal balik individu dengan individu, individu dengan kelompok, kelompok dengan kelompok. Proses tersebut terjadi akibat adanya kebutuhan-kebutuhan yang terwujud dalam tigkah laku manusia dengan sesamanya. Interaksi sosial mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : Pelakunya lebih dari satu orang. Ada komunikasi di antara pelaku melalui kontak sosial. Mempunyai maksud dan tujuan yang sama. Ada dimensi waktu. Dengan demikian, yang tidak termasuk kedalam ciri-ciri interaksi sosial adalah ada sarana yang digunakan. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Poin yang ditanyakan pada soal adalah terkait pengecualian dalam ciri-ciri interaksi sosial. Interaksi sosial merupakan hubungan timbal balik individu dengan individu, individu dengan kelompok, kelompok dengan kelompok. Proses tersebut terjadi akibat adanya kebutuhan-kebutuhan yang terwujud dalam tigkah laku manusia dengan sesamanya. Interaksi sosial mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :

  1. Pelakunya lebih dari satu orang.
  2. Ada komunikasi di antara pelaku melalui kontak sosial.
  3. Mempunyai maksud dan tujuan yang sama.
  4. Ada dimensi waktu.

Dengan demikian, yang tidak termasuk kedalam ciri-ciri interaksi sosial adalah ada sarana yang digunakan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Serdar Baqayev

Ini yang aku cari! Bantu banget

Dinda ayu aisyafa zahra

Makasih ❤️ Bantu banget

Rifa Ulfatunnisa

Makasih ❤️

Saputri

Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan tidak lengkap Pembahasan terpotong Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini merupakan hal-hal yang menunjukkan karakteristik dari hubungan sosial, kecuali ....

8

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia