Iklan

Iklan

Pertanyaan

Wilayah Nusa Tenggara cocok dijadikan daerah peternakan besar, sebab....

Wilayah Nusa Tenggara cocok dijadikan daerah peternakan besar, sebab....

  1. Banyak turun hujan

  2. Kemarau panjang dan padang rumput luas

  3. Penduduknya banyak

  4. Hasilnya diekspor

  5. Mayoritas mata pencaharian penduduk beternak

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Iklan

Pembahasan

PeternakanHewanBesar merupakan peternakan yangmembudidayakan hewan-hewan bertubuhbesar, seperti sapi, kuda, dan kerbau.Ternakhewan-hewan bertubuhbesardiambil manfaatnya dalam bentuk susu, daging, kulit, dan tenaganya sebagai alat transportasi. Wilayah Nusa Tenggara sangat cocok untuk budidaya peternakan besar sebab iklimnya yang kering sangat cocok serta banyak terdapat padang rumput yang luas sebagai sumber makanannya. Jadi, jawaban yang benar adalah B.

Peternakan Hewan Besar merupakan peternakan yang membudidayakan hewan-hewan bertubuh besar, seperti sapi, kuda, dan kerbau. Ternak hewan-hewan bertubuh besar diambil manfaatnya dalam bentuk susu, daging, kulit, dan tenaganya sebagai alat transportasi. Wilayah Nusa Tenggara sangat cocok untuk budidaya peternakan besar sebab iklimnya yang kering sangat cocok serta banyak terdapat padang rumput yang luas sebagai sumber makanannya.

Jadi, jawaban yang benar adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Di Indonesia, pada tahun 2014 peternakan besar didominasi oleh ternak sapi potong sebanyak 87%. Provinsi yang paling banyak menghasilkan hewan ternak jenis ini adalah ….

2

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia