Iklan

Pertanyaan

WIlayah Benua Amerika dapat dibagi menjadi dua bagian regionalisasi, yaitu kawasan Amerika Anglo dan Amerika Latin. Faktor utama pembentukkawasan-kawasan tersebut adalah ....

WIlayah Benua Amerika dapat dibagi menjadi dua bagian regionalisasi, yaitu kawasan Amerika Anglo dan Amerika Latin. Faktor utama pembentuk kawasan-kawasan tersebut adalah ....

  1. persebaran flora dan fauna yang beragam

  2. perbedaan jenis industri yang diprioritaskan pada tiap kawasan

  3. perbedaan kondisi fisik wilayah Amerika Anglo relatif lebih dingin dibandingkan Amerika Latin

  4. Kawasan Amerika Anglo didominasi kebudayaan Inggris sedangkan Amerika Latin didominasi kebudayaan Jerman

  5. Kawasan Amerika Anglo didominasi kebudayaan Inggris sedangkan Amerika Latin didominasi kebudayaan Spanyol

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

57

:

19

Klaim

Iklan

T. Nindyarianita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Setiap wilayah dapat dibagi menjadi beberapa daerah (berdasarkan batas administrasi), kawasan (berdasarkan kondisi geografis/sosial yang dominan), dan lokasi (berdasarkan kejadian suatu peristiwa). Berdasarkan pertanyaan di atas, wilayah Benua Amerika dibagi menjadi dua yaitu Amerika Anglo dan Amerika Latin merupakan bagian dari kawasan. Kawasan Amerika Anglo dan Amerika Latin dibagi berdasarkan kondisi sosial penduduk yang berbeda. Kawasan Amerika Anglo (Amerika Serikat dan Kanada) didominasi penduduk dengan kebudayaan Inggris . Sedangkan Amerika Latin (Meksiko, Brazil, Argentina, Chile, dan lain-lain) didominasi oleh kebudayaan Spanyol . Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Setiap wilayah dapat dibagi menjadi beberapa daerah (berdasarkan batas administrasi), kawasan (berdasarkan kondisi geografis/sosial yang dominan), dan lokasi (berdasarkan kejadian suatu peristiwa). Berdasarkan pertanyaan di atas, wilayah Benua Amerika dibagi menjadi dua yaitu Amerika Anglo dan Amerika Latin merupakan bagian dari kawasan. Kawasan Amerika Anglo dan Amerika Latin dibagi berdasarkan kondisi sosial penduduk yang berbeda. Kawasan Amerika Anglo (Amerika Serikat dan Kanada) didominasi penduduk dengan kebudayaan Inggris. Sedangkan Amerika Latin (Meksiko, Brazil, Argentina, Chile, dan lain-lain) didominasi oleh kebudayaan Spanyol.

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Nailah dan Atha

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini contoh wilayah buatan yang tepat adalah ....

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia