Iklan

Pertanyaan

VOC menerapkan kebijakan pelayaran Hongi Tochten yang bertujuan untuk ....

VOC menerapkan kebijakan pelayaran Hongi Tochten yang bertujuan untuk ....

  1. melindungi para bajak laut

  2. menjaga para nelayan Nusantara

  3. menangkap ikan sebanyak-banyaknya

  4. memastikan proses perdagangan serius

  5. mengawasi aktivitas perdagangan dari adanya penyelundup

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

19

:

37

:

20

Klaim

Iklan

M. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Hongi Tochten merupakan kegiatan pelayaran yang dilakukan untuk mengawasi perdagangan VOC dari adanya penyeludup. Dampak pelayaran hongi terhadap rakyat jajahan adalah rakyat tidak bisa mendapat keuntungan lain diluar perdagangan dengan VOC. Dengan demikian, jawaban yang tepat E.

Hongi Tochten merupakan kegiatan pelayaran yang dilakukan untuk mengawasi perdagangan VOC dari adanya penyeludup. Dampak pelayaran hongi terhadap rakyat jajahan adalah rakyat tidak bisa mendapat keuntungan lain diluar perdagangan dengan VOC. Dengan demikian, jawaban yang tepat E.


 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Kebijakan VOC yang menebang kelebihan jumlah tanaman agar produksinya tidak berlebihan sehingga harga tetap stabil disebut dengan kebijakan ....

55

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia