Iklan

Iklan

Pertanyaan

Vitamin yang diserap dalam tubuh sebagian dapat disimpan dan sebagian lagi tidak dapat disimpan dalam tubuh sehingga langsung dikeluarkan apabila terdapat dalam jumlah berlebih. Jenis vitamin yang tidak dapat disimpan dalam tubuh adalah …

Vitamin yang diserap dalam tubuh sebagian dapat disimpan dan sebagian lagi tidak dapat disimpan dalam tubuh sehingga langsung dikeluarkan apabila terdapat dalam jumlah berlebih. Jenis vitamin yang tidak dapat disimpan dalam tubuh adalah …space 

  1. A dan Bspace 

  2. B dan Cspace 

  3. C dan Dspace 

  4. D dan Espace 

  5. E dan Kspace 

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah B. B dan C Vitamin B dan C merupkan vitamin yang larut air yakni jenis vitamin yang diproses bersama air. Vitamin jenis ini diproses lebih mudah. Dalam prosesnya, tubuh akan langsung menyerap vitamin B dan C ke dalam peredaran darah. Selanjutnya, mereka langsung beredar bebas dalam aliran darah. Vitamin larut air tidak dapat disimpan tubuh . Oleh karena tidak mampu menyimpan cadangannya, kekurangan vitamin larut air lebih mudah terjadi. Untuk mencegahnya, jenis vitamin ini harus dikonsumsi setiap hari melalui asupan makan atau suplemen vitamin.

Jawaban yang tepat adalah B. B dan C

Vitamin B dan C merupkan vitamin yang  larut air yakni jenis vitamin yang diproses bersama air. Vitamin jenis ini diproses lebih mudah. Dalam prosesnya, tubuh akan langsung menyerap vitamin B dan C ke dalam peredaran darah. Selanjutnya, mereka langsung beredar bebas dalam aliran darah. Vitamin larut air tidak dapat disimpan tubuh. Oleh karena tidak mampu menyimpan cadangannya, kekurangan vitamin larut air lebih mudah terjadi. Untuk mencegahnya, jenis vitamin ini harus dikonsumsi setiap hari melalui asupan makan atau suplemen vitamin.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Moa Putri

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jenis vitamin yang diserap oleh pembuluh darah adalah ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia