Iklan

Iklan

Pertanyaan

Vertebrata berikut yang memiliki nilai ekonomi tinggi adalah ....

Vertebrata berikut yang memiliki nilai ekonomi tinggi adalah ....

  1. udang  space

  2. cumi-cumispace 

  3. teripangspace 

  4. belutspace 

  5. bintang  laut space 

Iklan

E. Roito

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang paling tepat adalah D. Anggota hewan vertebrata sangat dikenal oleh mnausia dan kehadirannya sangat dibutuhkan oleh manusia. Hewan vertebrata banyak dimanfaatkan manusia dalam berbagai bidang, seperti : dalam bidang ekonomi. Vertebrata digunakan sebagai sumber makanan karena mengandung protein yang tinggi. Contohnya ikan, belut, ayam, itik, kambing, sapi, dan lain sebagainya. Sehingga banyak hewan vertebrata diperjualbelikan sebagai bahan makanan yang mengandung protein hewani. dalam bidang jasa. Manusia memanfaatkan beberapa hewan vertebrata yang memiliki ukuran tubuh besar untuk melakukan sesuatu perkerjaan seperti kerbau yang digunakan sebagai alat membajak sawah, kuda yang dimanfaatkan sebagai alat transportasi tradisional. dalam bidang kedokteran. Manusia memanfaatkan beberapa Vertebrata untuk kebutuhan kedokteran, misalnya minyak bulus yang digunakan sebagai obat kulit serta sirip ikan hiu untuk mencegah penyakit kanker.

Jawaban yang paling tepat adalah D.

Anggota hewan vertebrata sangat dikenal oleh mnausia dan kehadirannya sangat dibutuhkan oleh manusia. Hewan vertebrata banyak dimanfaatkan manusia dalam berbagai bidang, seperti :

  1. dalam bidang ekonomi. Vertebrata digunakan sebagai sumber makanan karena mengandung protein yang tinggi. Contohnya ikan, belut, ayam, itik, kambing, sapi, dan lain sebagainya. Sehingga banyak hewan vertebrata diperjualbelikan sebagai bahan makanan yang mengandung protein hewani.
  2. dalam bidang jasa. Manusia memanfaatkan beberapa hewan vertebrata yang memiliki ukuran tubuh besar untuk melakukan sesuatu perkerjaan seperti kerbau yang digunakan sebagai alat membajak sawah, kuda yang dimanfaatkan sebagai alat transportasi tradisional.
  3. dalam bidang kedokteran. Manusia memanfaatkan beberapa Vertebrata untuk kebutuhan kedokteran, misalnya minyak bulus yang digunakan sebagai obat kulit serta sirip ikan hiu untuk mencegah penyakit kanker.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa peran hewan vertebrata dan invertebrata dalam bidang ilmu ekonomi?

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia