Iklan

Iklan

Pertanyaan

Urutkan ion-ion dalam setiap kelompok berikut menurut kenaikan ukuran ion dan jelaskan mengapa urutannya demikian. a . Li + , K + , Na + b . Se 2 − , Rb + , Br − c . O 2 − , F − , N 3 −

Urutkan ion-ion dalam setiap kelompok berikut menurut kenaikan ukuran ion dan jelaskan mengapa urutannya demikian.space 

 

Iklan

M. Juliana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

urutan ion-ion dalam setiap kelompok berdasarkan kenaikan ukuran ion adalah , , dan .

urutan ion-ion dalam setiap kelompok berdasarkan kenaikan ukuran ion adalah Li to the power of plus sign less than Na to the power of plus sign less than K to the power of plus signRb to the power of plus sign less than comma space Br to the power of minus sign less than Se to the power of 2 minus sign, dan F to the power of minus sign less than O to the power of 2 minus sign less than N to the power of 3 minus sign.

Iklan

Pembahasan

Jari-jari kation (ion positif) jauh lebih kecil dibandingkan dengan jari-jari atom asalnyakarena semua elektron terluar (kulittertinggi) dilepaskan dan jari-jari anion (ion negatif) hanya.sedikit lebih besar dari pada jari-jari atom asalnya karena elektron-elektron tambahan menempati kulit yang sama. Semakin besar jumlah proton, gaya tarik menarik inti menjadi lebih besar sehingga jari-jari atom semakin kecil. . Unsur Li, Na, dan Kterletak pada golongan yang sama (IA). Dalam bentuk ion positif, ion memiliki 1 kulit, ion memiliki 2 kulit dan memiliki 3 kulit. . Kation memiliki jumlah proton yang palingbesar, karena atom asalnya terletakpada periode 4, yang kedua anion dan terakhir anion . . Dalam tabel periodik, unsur-unsur dari ion terletak pada periode yang sama. Ion memiliki jumlah proton yang paling besar, kemudian ion dan terakhir ion . Dengan demikian, urutan ion-ion dalam setiap kelompok berdasarkan kenaikan ukuran ion adalah , , dan .

Jari-jari kation (ion positif) jauh lebih kecil dibandingkan dengan jari-jari atom asalnya karena semua elektron terluar (kulit tertinggi) dilepaskan dan jari-jari anion (ion negatif) hanya.sedikit lebih besar dari pada jari-jari  atom asalnya karena elektron-elektron tambahan menempati kulit yang sama. Semakin besar jumlah proton, gaya tarik menarik inti menjadi lebih besar sehingga jari-jari atom semakin kecil.

  • Li to the power of plus sign less than Na to the power of plus sign less than K to the power of plus sign. Unsur Li, Na, dan K terletak pada golongan yang sama (IA). Dalam bentuk ion positif, ion Li to the power of plus sign memiliki 1 kulit, ion Na to the power of plus sign memiliki 2 kulit dan ion space K to the power of plus sign memiliki 3 kulit.
  • Rb to the power of plus sign less than comma space Br to the power of minus sign less than Se to the power of 2 minus sign. Kation Rb to the power of plus sign memiliki jumlah proton yang paling besar, karena atom asalnya terletak pada periode 4, yang kedua anion Br to the power of minus sign  dan terakhir anion Se to the power of 2 minus sign.
  • F to the power of minus sign less than O to the power of 2 minus sign less than N to the power of 3 minus sign. Dalam tabel periodik, unsur-unsur dari ion N to the power of 3 minus sign comma space O to the power of 2 minus sign space dan space F to the power of minus sign terletak pada periode yang sama. Ion F to the power of minus sign memiliki jumlah proton yang paling besar, kemudian ion O to the power of 2 minus sign dan terakhir ion N to the power of 3 minus sign.

Dengan demikian, urutan ion-ion dalam setiap kelompok berdasarkan kenaikan ukuran ion adalah Li to the power of plus sign less than Na to the power of plus sign less than K to the power of plus signRb to the power of plus sign less than comma space Br to the power of minus sign less than Se to the power of 2 minus sign, dan F to the power of minus sign less than O to the power of 2 minus sign less than N to the power of 3 minus sign.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Susunan ion-ion berikut: S − 2 , Mg + 2 , Se − 2 , Ca + 2 menurut kenaikan jadi-jari ionnya adalah ....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia