Iklan

Iklan

Pertanyaan

Urutan proses sekresi yang benar adalah ....

Urutan proses sekresi yang benar adalah ....

  1. REK - kantong sekresi - ribosom - dinding selundefined

  2. REH - kantong sekresi - badan Golgi - dinding selundefined

  3. REH - badan Golgi - kantong sekresi - membran plasmaundefined

  4. REH - kantong sekresi - dinding sel - membran plasmaundefined

  5. REK - badan Golgi - kantong sekresi - membran plasmaundefined

Iklan

Z. Wihanifa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Sekresi merupakan proses pengeluaran hasil metabolisme dari kelenjaruntuk digunakan dalam tubuh. Organel yang berperan pada sekresi sel diantaranya adalah retikulum endoplasma kasar, badan golgi, kantong sekresi, dan membran plasma. Retikulum endoplasma kasar diselubungi oleh ribosom. Ribosom merupakan tempat sintesis protein. Protein yang disintesis oleh ribosom kemudian diangkut ke ruangan dalam RE dan diubah oleh enzim. Protein tersebut kemudian disimpan dalam vesikula. Badan golgi merupakan organel yang berfungsi membentuk kantong-kantong (vesikula) untuk sekresi, terutama pada sel-sel kelenjar. Kantong tersebut berisi enzim dan bahan-bahan lain. Hasil sekresi yang dihasilkan kemudian disalurkan keluar sel melalui membran plasma. Urutan proses sekresi yaitu retikulum endoplasma kasar - badan golgi - kantong sekresi - membran plasma . Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Sekresi merupakan proses pengeluaran hasil metabolisme dari kelenjar untuk digunakan dalam tubuh. Organel yang berperan pada sekresi sel diantaranya adalah retikulum endoplasma kasar, badan golgi, kantong sekresi, dan membran plasma. Retikulum endoplasma kasar diselubungi oleh ribosom. Ribosom merupakan tempat sintesis protein. Protein yang disintesis oleh ribosom kemudian diangkut ke ruangan dalam RE dan diubah oleh enzim. Protein tersebut kemudian disimpan dalam vesikula. Badan golgi merupakan organel yang berfungsi membentuk kantong-kantong (vesikula) untuk sekresi, terutama pada sel-sel kelenjar. Kantong tersebut berisi enzim dan bahan-bahan lain. Hasil sekresi yang dihasilkan kemudian disalurkan keluar sel melalui membran plasma. Urutan proses sekresi yaitu retikulum endoplasma kasar - badan golgi - kantong sekresi - membran plasma.undefined 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

140

Musfita Prasetya

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Organel yang memilih, memodifikasi, dan membungkus protein yang baru disintesis adalah ....

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia