Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
 

  1. Tambahkan 2 tetes asam asetat anhidrat dan sepucuk sendok kristal SbCI3 pada campuran kloroform.
  2. Jika terbentuk warna biru yang berubah menjadi merah kecokelatan, berarti zat yang diuji positif mengandung vitamin A
  3. Masukkan 5 tetes zat yang diuji (misalnya: minyak ikan) ke dalam tabung reaksi.
  4. Tambahkan 10 tetes kloroform dalam tabung reaksi, lalu campur zat yang diuji dengan kloroform.
  5. Amati perubahan warna yang terjadi setelah semua bahan tercampur sempurna.space 

Urutan langkah pengujian vitamin A yang tepat adalah ....

Urutan langkah pengujian vitamin A yang tepat adalah ....space 

  1. 3)-1)-2)-5)-4)space 

  2. 3)-4)-1)-2)-5)space 

  3. 3)-4 )-1 )-5)-2)space 

  4. 3)-5)-2)-4)-1)space 

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Teks laporan percobaan merupakan teks yang berisi penjelasan mengenai suatu percobaan meliputi alat dan bahan yang digunakan, tujuan percobaan, langkah-langkah yang dilakukan, dan hasil percobaan. Teks di atas merupakan bagian langkah-langkah pada teks laporan percobaan. Langkah-langkah dalam sebuahpercobaan merupakan urutanproses yang perlu dilakukan dalam kegiatanpercobaan. Dalam penulisan langkah-langkah sering kali menggunakan kata kerja aksi. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah3)-4 )-1 )-5)-2).

Teks laporan percobaan merupakan teks yang berisi penjelasan mengenai suatu percobaan meliputi alat dan bahan yang digunakan, tujuan percobaan, langkah-langkah yang dilakukan, dan hasil percobaan.

Teks di atas merupakan bagian langkah-langkah pada teks laporan percobaan. Langkah-langkah dalam sebuah percobaan merupakan urutan proses yang perlu dilakukan dalam kegiatan percobaan. Dalam penulisan langkah-langkah sering kali menggunakan kata kerja aksi. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah 3)-4 )-1 )-5)-2).space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan langkah-langkah dalam menyusun laporan percobaan! Menyusun laporan percobaan berdasarkan struktur yang tepat Menentukan judul laporan sesuai objek yang diamati Menyimpulkan hasi...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia