Iklan

Pertanyaan

Urutan fase-fase pada cacing Fasciola hepatica adalah ....

Urutan fase-fase pada cacing Fasciola hepatica adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

25

:

18

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tahapan-tahapan Fasciola hepatica yaitu telur mirasidium sporokist redia serkaria metaserkaria cacing dewasa.

tahapan-tahapan Fasciola hepatica yaitu telur undefined mirasidium undefined sporokist undefined redia undefined serkaria undefined metaserkaria undefined cacing dewasa.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Fasciola hepatica (cacing hati) merupakan salah satu kelompok kelas Trematoda filum Platyhelminthes. Anggota kelas Trematoda merupakan parasit baik pada manusia maupun hewan ternak. Tidak memiliki alat gerak tetapi permukaan tubuhnya dilapisi oleh kutikula yang dilengkapi oleh beberapa spina. Trematoda menempel pada tubuh hospes dengan bantuan otot penghisap yang terletak di sekeliling mulut dan pada bagian ventral. Fasciola hepatica menempel pada inang definitif berupa sapi, kambing atau manusia. Tahapan-tahapan Fasciola hepatica yaitu telur mirasidium sporokist redia serkaria metaserkaria cacing dewasa. Pada fase sporokist dan redia terjadi di dalam tubuh siput. Jadi, tahapan-tahapan Fasciola hepatica yaitu telur mirasidium sporokist redia serkaria metaserkaria cacing dewasa.

Fasciola hepatica (cacing hati) merupakan salah satu kelompok kelas Trematoda filum Platyhelminthes. Anggota kelas Trematoda merupakan parasit baik pada manusia maupun hewan ternak. Tidak memiliki alat gerak tetapi permukaan tubuhnya dilapisi oleh kutikula yang dilengkapi oleh beberapa spina. Trematoda menempel pada tubuh hospes dengan bantuan otot penghisap yang terletak di sekeliling mulut dan pada bagian ventral. Fasciola hepatica menempel pada inang definitif berupa sapi, kambing atau manusia. Tahapan-tahapan Fasciola hepatica yaitu telur rightwards arrow mirasidium undefined sporokist undefined redia undefined serkaria undefined metaserkariaundefined cacing dewasa. Pada fase sporokist dan redia terjadi di dalam tubuh siput.

Jadi, tahapan-tahapan Fasciola hepatica yaitu telur undefined mirasidium undefined sporokist undefined redia undefined serkaria undefined metaserkaria undefined cacing dewasa.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!