Iklan

Iklan

Pertanyaan

Uraikan secara ringkas periode proses evolusi bumi!

Uraikan secara ringkas periode proses evolusi bumi!space space 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Bumi mempunyai empat periode evolusi atau perubahan, evolusi tersebut di bagi menjadi empat periode yaitu: Azoikum, pada zaman ini bumi memiliki suhu yang sangat tinggi karena pada masa ini bumi berisi magma panas karena bumi masih dalam proses menjadi bentuk padat. Sehingga tidak ada kehidupan pada masa Azoikum baik itu hewan ataupun tumbuhan, masa ini terjadi kira-kira satu miliar tahun yang lalu. Paleozoikum, merupakan periode yang disebut zaman purba tua. Pada masa ini kehidupan sudah mulai ditemukan karena hewan dan tumbuhan sudah ada. Terbukti dengan ditemukannya fosil flora fauna. Zaman ini bumi mengalami perubahan suhu dari suhu yang panas menjadi lebih dingin dan terjadi Sekitar 300 hingga 600 juta tahun yang lalu. Mesozoikum, zaman ini dinamakan zaman purba tengah. kehidupan pada masa ini sudah lebih baik dari masa Paleozoikum, ditandai dengan adanya berbagai jenis hewan dan tumbuhan seperti mamalia dan reptil, burungg serta tumbuhan bunga. Zaman ini terjadi sekitar 200 juta tahun yang lalu. Neozoikum, periode ini disebut zaman purba baru. Kehidupan mulai terbentuk secara menyeluruh dan suhu bumi sudah muali stabil, bahkan hewan serta tumbuhan sudah mulai berkembang menjadi lebih beragam dari sebelumnya. Zaman ini di bagi menjadi dua yaitu zaman paleogen dan neogen. Zaman Neozoikum terjadi sekitar 65 juta tahun yang lalu. Dengan demikian evolusi yang di alami oleh bumi terjadi melalui empat proses yaitu Azoikum, Paleozoikum, Mesozoikum, dan Neozoikum.

Bumi mempunyai empat periode evolusi atau perubahan, evolusi tersebut di bagi menjadi empat periode yaitu:

  1. Azoikum, pada zaman ini bumi memiliki suhu yang sangat tinggi karena pada masa ini bumi berisi magma panas karena bumi masih dalam proses menjadi bentuk padat. Sehingga tidak ada kehidupan pada masa Azoikum baik itu hewan ataupun tumbuhan, masa ini terjadi kira-kira satu miliar tahun yang lalu.
  2. Paleozoikum, merupakan periode yang disebut zaman purba tua. Pada masa ini kehidupan sudah mulai ditemukan karena hewan dan tumbuhan sudah ada. Terbukti dengan ditemukannya fosil flora fauna. Zaman ini bumi mengalami perubahan suhu dari suhu yang panas menjadi lebih dingin dan terjadi Sekitar 300 hingga 600 juta tahun yang lalu.
  3. Mesozoikum, zaman ini dinamakan zaman purba tengah. kehidupan pada masa ini sudah lebih baik dari masa Paleozoikum, ditandai dengan adanya berbagai jenis hewan dan tumbuhan seperti mamalia dan reptil, burungg serta tumbuhan bunga. Zaman ini terjadi sekitar 200 juta tahun yang lalu.
  4. Neozoikum, periode ini disebut zaman purba baru. Kehidupan mulai terbentuk secara menyeluruh dan suhu bumi sudah muali stabil, bahkan hewan serta tumbuhan sudah mulai berkembang menjadi lebih beragam dari sebelumnya. Zaman ini di bagi menjadi dua yaitu zaman paleogen dan neogen. Zaman Neozoikum terjadi sekitar 65 juta tahun yang lalu.

Dengan demikian evolusi yang di alami oleh bumi terjadi melalui empat proses yaitu Azoikum, Paleozoikum, Mesozoikum, dan Neozoikum. space 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

naaa

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Bantu banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

KARIN GIA RIANTI

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Menurut peralatan yang digunakannya, pembabakan masa praaksara di Indonesia adalah zaman ….

25

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia