Iklan

Pertanyaan

Upaya penghapusan diskriminasi rasial di Afrika dilakukan dengan melalui program Bantustan, yaitu ….

Upaya penghapusan diskriminasi rasial di Afrika dilakukan dengan melalui program Bantustan, yaitu ….space

  1. membentuk federasi dalam bentuk negeri-negeri Bantu sebagai gerakan menuju otonomi negara-negara kulit hitamspace

  2. membentuk sentralisasi negara-negara kulit hitamspace

  3. gerakan otonomi kaum kulit putihspace

  4. membentuk negara Uni Afrika Selatanspace

  5. gerakan penolakan Partai Nasionalspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

15

:

34

Klaim

Iklan

F. Rihatusholihah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space

Pembahasan

Bantustan adalah istilah yang merujuk pada kawasan pemukiman yang dikhususkan untuk kaum kulit hitam di Afrika Selatan. Kebijakan ini dicetuskan pada masa pemerintahan Perdana Menteri Hendrick Verwoerd pada 1958 dan tercantum dalam Bantu Self Government Act tahun 1959. Undang-undang ini mengesahkan black homelands (tanah air etnis kulit hitam) bagi sepuluh suku kulit hitam di Afrika Selatan, sehingga seluruh warga kulit hitam di Afrika Selatan dipindahkan ke salah satu dari sepuluh wilayah suku tersebut. Wilayah tersebut memang dirancang sebagai sebuah negara merdeka yang hanya terdiri dari orang-orang kulit hitam. Menjelang akhir tahun 1973, pemimpin-pemimpin Bantustan mengadakan pertemuan untuk membentuk federasi negeri-negeri Bantu dan mengutuk diskriminasi rasial di Afrika Selatan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Bantustan adalah istilah yang merujuk pada kawasan pemukiman yang dikhususkan untuk kaum kulit hitam di Afrika Selatan. Kebijakan ini dicetuskan pada masa pemerintahan Perdana Menteri Hendrick Verwoerd pada 1958 dan tercantum dalam Bantu Self Government Act tahun 1959. Undang-undang ini mengesahkan black homelands (tanah air etnis kulit hitam) bagi sepuluh suku kulit hitam di Afrika Selatan, sehingga seluruh warga kulit hitam di Afrika Selatan dipindahkan ke salah satu dari sepuluh wilayah suku tersebut. Wilayah tersebut memang dirancang sebagai sebuah negara merdeka yang hanya terdiri dari orang-orang kulit hitam. Menjelang akhir tahun 1973, pemimpin-pemimpin Bantustan mengadakan pertemuan untuk membentuk federasi negeri-negeri Bantu dan mengutuk diskriminasi rasial di Afrika Selatan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Presiden Suharto dalam pembangunan Indonesia mengusung sebuah konsep yang disebut ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia