Iklan

Iklan

Pertanyaan

Upah yang cukup untuk memenuhi kebutuhan hidup pekerja beserta keluarga sesuai kemampuan perusahaan, disebut ....

Upah yang cukup untuk memenuhi kebutuhan hidup pekerja beserta keluarga sesuai kemampuan perusahaan, disebut .... space space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Setiap tenaga kerja yang bekerja dan memperoleh balas jasa tertentu yang disebut upah. Terdapat beberapa teori yang menjelaskan upah, diantaranya sebagai berikut: Teori upah subsistensi (David Ricardo) yang menyatakan bahwa upah ditentukan oleh interaksi penawaran dan permintaan terhadap buruh. Teori upah etika dan upah sosial yang menyatakan bahwa upah yang pembayarannya harus menjamin penghidupan yang baik bagi buruh itu sendiri maupun keluarganya. Teori persediaan upah (John Stuart Mill) yang menyatakan bahwa dalammasyarakat tersedia dana untuk pembayaran upah. Dunia usaha sebagian dananya diperuntukkan bagi pembayaran upah. Teori integrative bargaining (Walton dan Mc Kersie) yang menyatakan bahwa konsep integrative bargaining telah memberikan peluang yang lebih banyak kepada organisasi buruh untuk mendesain bentuk perjanjian upah dengan cara mengubah atau menyempurnakan perjanjian sebelumnya. Teori upah kesejahteraan yang menyatakan bahwa upah yang lahir atas kesepakatan antara buruh dan pengusaha melalui tawar-menawar ( bargaining position )yang memperhatikan upah kebutuhan hidup layak sektoral yang diikat dalam bentuk penjanjian. Maka jawaban yang tepat adalah teori upah etika dan upah sosial.

Setiap tenaga kerja yang bekerja dan memperoleh balas jasa tertentu yang disebut upah. Terdapat beberapa teori yang menjelaskan upah, diantaranya sebagai berikut:

  1. Teori upah subsistensi (David Ricardo) yang menyatakan bahwa upah ditentukan oleh interaksi penawaran dan permintaan terhadap buruh.
  2. Teori upah etika dan upah sosial yang menyatakan bahwa upah yang pembayarannya harus menjamin penghidupan yang baik bagi buruh itu sendiri maupun keluarganya.
  3. Teori persediaan upah (John Stuart Mill) yang menyatakan bahwa dalam masyarakat tersedia dana untuk pembayaran upah. Dunia usaha sebagian dananya diperuntukkan bagi pembayaran upah.
  4. Teori integrative bargaining (Walton dan Mc Kersie) yang menyatakan bahwa konsep integrative bargaining telah memberikan peluang yang lebih banyak kepada organisasi buruh untuk mendesain bentuk perjanjian upah dengan cara mengubah atau menyempurnakan perjanjian sebelumnya.
  5. Teori upah kesejahteraan yang menyatakan bahwa upah yang lahir atas kesepakatan antara buruh dan pengusaha melalui tawar-menawar (bargaining position) yang memperhatikan upah kebutuhan hidup layak sektoral yang diikat dalam bentuk penjanjian.

Maka jawaban yang tepat adalah teori upah etika dan upah sosial. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

44

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dasar pemberian upah untuk pekerja adalah.... proses berlangsungnya permintaan dan penawaran keterampilan yang dimiliki upah minimum regional kesepakatan pemberi kerja dan penerima kerj...

2

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia