Iklan

Iklan

Pertanyaan

Untuk menghasilkan produk yang berdaya saing tinggi, sebuah perusahaan pembuatan kecap membeli kedelai pilihan dari petani. Pada kondisi tersebut unsur manajemen yang perlu diperhatikan adalah ....

Untuk menghasilkan produk yang berdaya saing tinggi, sebuah perusahaan pembuatan kecap membeli kedelai pilihan dari petani. Pada kondisi tersebut unsur manajemen yang perlu diperhatikan adalah .... space space 

  1. materials space space 

  2. machines space space 

  3. market space space 

  4. money space space 

  5. man space space 

Iklan

A. Coordinator

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A. space space 

Iklan

Pembahasan

Ketersediaan bahan baku atau material sangat vital dalam proses produksi. Tanpa material, perusahaan tidak bisa mengolah sesuatu untuk dijual. Kualitas dari bahan baku juga menjadi sangat penting dalam suatu usaha. Untuk itu, bahan baku yang dipilih haruslah yang berkualitas agar meningkatkan nilai dari suatu barang yang diproduksi. Pada soal,perusahaan pembuatan kecap membeli kedelai pilihan dari petani yang artinya perusahaan sangat memperhatikan kualitas bahan baku yang akan diproduksinya. Pada kondisi ini perusahaan sangat memperhatikan kondisi bahan baku/material dalam unsur management. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Ketersediaan bahan baku atau material sangat vital dalam proses produksi. Tanpa material, perusahaan tidak bisa mengolah sesuatu untuk dijual. Kualitas dari bahan baku juga menjadi sangat penting dalam suatu usaha. Untuk itu, bahan baku yang dipilih haruslah yang berkualitas agar meningkatkan nilai dari suatu barang yang diproduksi. 

Pada soal, perusahaan pembuatan kecap membeli kedelai pilihan dari petani yang artinya perusahaan sangat memperhatikan kualitas bahan baku yang akan diproduksinya. Pada kondisi ini perusahaan sangat memperhatikan kondisi bahan baku/material dalam unsur management. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

277

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ilustrasi berikut! PT Sinar membeli mesin yang canggih dari Jerman Bu Susi memberikan pengarahan kepada karyawan baru divisi produksi Pak Andre melakukan wawancara (interview ...

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia