Iklan

Iklan

Pertanyaan

Untuk mengendalikan inflasi, kebijakan yang dapat dilakukan Bank Indonesia adalah ....

Untuk mengendalikan inflasi, kebijakan yang dapat dilakukan Bank Indonesia adalah ....space

  1. ekspansif dengan cara menjual SBI dan SPBUspace

  2. ekspansif dengan cara membeli SBI dan SPBUspace

  3. kontraktif dengan cara menerapkan pajak progresifspace

  4. kontraktif dengan cara menurunkan tingkat diskontospace

  5. kontraktif dengan cara menaikkan giro wajib minimumspace

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah E.

jawaban yang benar adalah E.space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kebijakan moneter yang dilakukan Bank Indonesia dua cara, yaitu: Kebijakan Moneter Ekspansi f/ Monetary Expansive Policy adalah suatu kebijakan dalam rangka menambah jumlah uang yang beredar. Kebijakan Moneter Kontraktif / Monetary Contractive Policy adalah suatu kebijakan dalam rangka mengurangi jumlah uang yang beredar . Disebut juga dengan kebijakan uang ketat ( right money policy ). Untuk mengendalikan inflasi , Bank Indonesia dapat melakukan kebijakan moneter yang bersifat kontraktif dengan cara: Menjual SBI dan SPBU (politik pasar terbuka); Menaikkan tingkat bunga (politik diskonto); Menaikkan cadangan wajib minimum (politik cash ratio ); Memperketat pemberian kredit (politik pagu kredit). Jadi, jawaban yang benar adalah E.

Kebijakan moneter yang dilakukan Bank Indonesia dua cara, yaitu:

  1. Kebijakan Moneter Ekspansif/Monetary Expansive Policy adalah suatu kebijakan dalam rangka menambah jumlah uang yang beredar.
  2. Kebijakan Moneter Kontraktif/Monetary Contractive Policy adalah suatu kebijakan dalam rangka mengurangi jumlah uang yang beredar. Disebut juga dengan kebijakan uang ketat (right money policy).

Untuk mengendalikan inflasi, Bank Indonesia dapat melakukan kebijakan moneter yang bersifat kontraktif dengan cara:

  1. Menjual SBI dan SPBU (politik pasar terbuka);
  2. Menaikkan tingkat bunga (politik diskonto);
  3. Menaikkan cadangan wajib minimum (politik cash ratio);
  4. Memperketat pemberian kredit (politik pagu kredit).


Jadi, jawaban yang benar adalah E.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

359

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Menurut A.W Philips (kurva Philips), keadaan inflasi yang tinggi pada masa Orde Lama seharusnya disertai dengan .... (SBMPTN 2013)

13

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia