Iklan

Pertanyaan

Untuk membuat larutan penyangga dengan pH= 5, ke dalam 100 mL larutan asam asetat 0,6 M harus ditambahkan natrium asetat padat sebanyak.... (K a asam asetat = 1 0 − 5 , Ar C = 12 g mol -1 , H = 1 g mol -1 , O = 16 g mol -1 , dan Na = 23 g mol -1 )

Untuk membuat larutan penyangga dengan pH= 5, ke dalam 100 mL larutan asam asetat 0,6 M harus ditambahkan natrium asetat padat sebanyak....

(Ka asam asetat = , Ar   = 12 g mol-1, = 1 g mol-1, = 16 g mol-1, dan = 23 g mol-1)space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

27

:

28

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sumatera Utara

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Larutan penyangga adalah larutan yang terbentuk dari asam lemah dengan garamnya atau basa lemah dengan garamnya. Larutan yang terbentuk dari asam lemah dengan garamnya disebut larutan penyangga asam (pH < 7), dan larutan yang terbentuk dari basa lemah dengan garamnya disebut larutan penyangga basa (pH > 7). Pada soal diatas, terdapat campuran asam asetat dan natrium asetat merupakanlarutan penyangga asam. Untuk menghitung massa natrium asetat, menggunakan rumus pH larutan penyangga asam, yaitu: Maka, massa natrium asetat padat adalah 4,92 gram.

Larutan penyangga adalah larutan yang terbentuk dari asam lemah dengan garamnya atau basa lemah dengan garamnya. Larutan yang terbentuk dari asam lemah dengan garamnya disebut larutan penyangga asam (pH < 7), dan larutan yang terbentuk dari basa lemah dengan garamnya disebut larutan penyangga basa (pH > 7).

Pada soal diatas, terdapat campuran asam asetat dan natrium asetat merupakan larutan penyangga asam. Untuk menghitung massa natrium asetat, menggunakan rumus pH larutan penyangga asam, yaitu:

begin mathsize 14px style pH equals 5 pH equals minus sign log space open square brackets H to the power of plus sign close square brackets space space 5 equals minus sign log space open square brackets H to the power of plus sign close square brackets open square brackets H to the power of plus sign close square brackets equals 10 to the power of negative sign 5 end exponent space M open square brackets H to the power of plus sign close square brackets equals K subscript a cross times fraction numerator mol space C H subscript 3 C O O H over denominator mol space C H subscript 3 C O O Na end fraction mol space C H subscript 3 C O O H double bond M cross times V equals 0 comma 6 cross times 100 equals 60 space mmol 10 to the power of negative sign 5 end exponent equals 10 to the power of negative sign 5 end exponent cross times fraction numerator 60 over denominator mol space C H subscript 3 C O O Na end fraction mmol space C H subscript 3 C O O Na equals 60 space mmol equals 6 cross times 10 to the power of negative sign 2 end exponent space mol end style   

begin mathsize 14px style Mr space C H subscript 3 C O O Na equals 2 cross times Ar space C plus 3 cross times Ar space H plus 2 cross times Ar space O plus 1 cross times Ar space Na space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space equals 2 cross times 12 plus 3 cross times 1 plus 2 cross times 16 plus 1 cross times 23 Mr space C H subscript 3 C O O Na equals 82 mol space C H subscript 3 C O O Na double bond mol cross times Mr space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space equals 6 cross times 10 to the power of negative sign 2 end exponent cross times 82 space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space equals 4 comma 92 space gram end style

Maka, massa natrium asetat padat adalah 4,92 gram.space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Muttia Izzatun Milla

Makasih ❤️

Zahran ana

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!