Iklan

Pertanyaan

Unsur yang mempunyai afinitas elektron terbesar adalah....

Unsur yang mempunyai afinitas elektron terbesar adalah ....space

  1. Ca presubscript 20 presuperscript blank

  2. italic G presubscript 31 presuperscript blank a

  3. Cl presubscript 17 presuperscript blank

  4. Si presubscript 14 presuperscript blank

  5. Se presubscript 34 presuperscript blank

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

35

:

00

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Afinitas elektron adalah energi yang dihasilkan atau dilepaskan apabila suatu atom menarik sebuah elektron. Semakin besar energi yang dilepaskan (afinitas elektron bertanda negatif): afinitas elektronnya semakin besar. Dalam satu golongan dari atas ke bawah, afinitas elektron cenderung berkurang. Dalam satu periode dari kiri ke kanan, afinitas elektron cenderung bertambah. Semakin ke kanan dalam sistem periodik jari - jari atomnya semakin kecil, mengakibatkan daya tarik inti atom terhadap elektron pada kulit terluarnya semakin besar, maka kecenderungan membentuk ion negatif juga semakin besar. Semua unsur golongan utama memiliki afinitas elektron bertanda negatif, kecuali unsur alkali (IIA) dan gas mulia (VIIIA) Afinitas elektron terbesar dimiliki unsur halogen (VIIA). Berdasarkan penjelasan diatas makaunsur yang mempunyai afinitas elektron terbesar adalah , karena terletak pada golongan halogen (VIIA) periode terkecil (paling atas). Golongan halogen mudah menangkap elektron dan membentuk ion bermuatan -1. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Afinitas elektron adalah energi yang dihasilkan atau dilepaskan apabila suatu atom menarik sebuah elektron. Semakin besar energi yang dilepaskan (afinitas elektron bertanda negatif): afinitas elektronnya semakin besar.

  • Dalam satu golongan dari atas ke bawah, afinitas elektron cenderung berkurang.
  • Dalam satu periode dari kiri ke kanan, afinitas elektron cenderung bertambah. Semakin ke kanan dalam sistem periodik jari - jari atomnya semakin kecil, mengakibatkan daya tarik inti atom terhadap elektron pada kulit terluarnya semakin besar, maka kecenderungan membentuk ion negatif juga semakin besar.
  • Semua unsur golongan utama memiliki afinitas elektron bertanda negatif, kecuali unsur alkali (IIA) dan gas mulia (VIIIA)
  • Afinitas elektron terbesar dimiliki unsur halogen (VIIA).

Berdasarkan penjelasan diatas maka unsur yang mempunyai afinitas elektron terbesar adalah Cl presubscript 17 presuperscript blank, karena terletak pada golongan halogen (VIIA) periode terkecil (paling atas). Golongan halogen mudah menangkap elektron dan membentuk ion bermuatan -1.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

38

Raina Latifa Ariandini

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui data afinitas elektron untuk beberapa unsur: Jelaskan mengapa unsur halogen mempunyai afinitas elektron yang paling tinggi?

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia