Iklan
Pertanyaan
Unsur A, B, C, dan D merupakan unsur-unsur periode ketiga yang berwujud padat. Unsur B mempunyai titik leleh tertinggi. Unsur C dan D larut dalam air; Unsur D terbakar di udara dengan memancarkan cahaya yang menyilaukan mata. Unsur A dan B juga bereaksi dengan oksigen membentuk oksida; oksida unsur B tidak bereaksi dengan air maupun asam, tetapi bereaksi dengan basa. Kemungkinan unsur A, B, C, dan D berturut-turut adalah ....
Na, Mg, Al, dan Si
Mg, Na, Si, dan P
P, Si, Na, dan Mg
S, Al, Na, dan Mg
P, Si, Mg, dan Al
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
09
:
28
:
23
Iklan
A. Chandra
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
23
4.8 (5 rating)
Kansa Lila
untuk undur S bukannya seharusnya sulfur ya? atau yang benar itu silikon? klo slikon seharusnya Si b
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia