Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ukurlah pH beberapa air berikut : air leding; air mineral; air suling (distilasi). Berapa pH masing-masing air tersebut? Adakah yang memiliki pH = 7, termasuk air suling? Jika tidak ada, apa penyebabnya?

Ukurlah pH beberapa air berikut :space  

  1. air leding;space  
  2. air mineral; space  
  3. air suling (distilasi). space  

Berapa pH masing-masing air tersebut? Adakah yang memiliki pH = 7, termasuk air suling? Jika tidak ada, apa penyebabnya?space  

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pH air leding dan air mineral dipengaruhi oleh kandungan mineral di dalamnya sedangkan pH air suling adalah 7

pH air leding dan air mineral dipengaruhi oleh kandungan mineral di dalamnya sedangkan pH air suling adalah 7

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Perbedaan air leding, air mineral dan air suling (distilasi): Air leding : disebut juga sebagai air keran adalah yang dialirkan melalui pipa leding dan keluar melalui keran Air mineral: air yang mengandung mineral-mineral dalam jumlah tertentu Air suling: air yang dimurnikan melalui proses penyulingan, sehingga air ini tidak mengandung mineral Secara umum, air suling memiliki pH = 7 pada suhu sedangkanpH air leding dan air mineral tergantung seberapa besar kandungan mineral masing-masing yang terkandung di air tersebut. Jadi, pH air leding dan air mineral dipengaruhi oleh kandungan mineral di dalamnya sedangkan pH air suling adalah 7

Perbedaan air leding, air mineral dan air suling (distilasi):

  • Air leding : disebut juga sebagai air keran adalah yang dialirkan melalui pipa leding dan keluar melalui keran
  • Air mineral: air yang mengandung mineral-mineral dalam jumlah tertentu
  • Air suling: air yang dimurnikan melalui proses penyulingan, sehingga air ini tidak mengandung mineral

Secara umum, air suling memiliki pH = 7 pada suhu begin mathsize 14px style 25 degree C end style sedangkan pH air leding dan air mineral tergantung seberapa besar kandungan mineral masing-masing yang terkandung di air tersebut.

Jadi, pH air leding dan air mineral dipengaruhi oleh kandungan mineral di dalamnya sedangkan pH air suling adalah 7

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hitunglah pH larutan jika diketahui konsentrasi ion H + : 1 . 1 0 − 3 M

36

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia