Iklan

Iklan

Pertanyaan

Udara yang dikatakan lembab adalah udara yang mengandung....

Udara yang dikatakan lembab adalah udara yang mengandung....

  1. gas

  2. aerosol

  3. angin

  4. uap air

  5. minyak

Iklan

D. Junior

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah D. Berikut adalah penjelasannya. Kelembaban udaraadalah kandungan uap air yang ada di dalamudara. Jumlah uap air yang ada dalamudaraini sebenarnya hanya sebagian kecil dari seluruh atmosfer. Kira-kira sekitar duapersen dari jumlah massa. Kelembaban udara dipengaruhi diantaranya oleh suhu udara dan tekanan udara. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.

Jawaban benar pada soal ini adalah D.

Berikut adalah penjelasannya.

Kelembaban udara adalah kandungan uap air yang ada di dalam udara. Jumlah uap air yang ada dalam udara ini sebenarnya hanya sebagian kecil dari seluruh atmosfer. Kira-kira sekitar dua persen dari jumlah massa. Kelembaban udara dipengaruhi diantaranya oleh suhu udara dan tekanan udara.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

43

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Alat pengukur kelembapan udara adalah...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia