Iklan

Pertanyaan

UD. “Makmur” selama bulan September 2013 melakukan transaksi sebagai berikut: Tanggal 3 Oktober 2013 Dibeli perlengkapan Rp400.000,00 dan barang dagang Rp1.200.000,00 dari toko “Ria” menurut nota nomor 14 secara tunai. Tanggal 5 Oktober 2013 Dibayar utang pada toko “Santi” Rp500.000,00 potongan 2%. Tanggal 7 Oktober 2013 Dibeli barang dagangan dari toko “Trio”, faktur nomor 115 Rp3.000.000,00 syarat 2/10, 3/30 Tanggal 9 Oktober 2013 Diambil uang oleh pemilik Rp410.000,00 Tanggal 11 Oktober 2013 Dibayar cicilan Bank Rp1.000.000,00 Tanggal 13 Oktober 2013 Dikirim kembali barang dagangan yang dibeli pada toko “Trio” Rp500.000,00 Pencatatan ke jurnal pengeluaran kas sebagai berikut: Tgl Keterangan Ref Debet Kredit Pembelian Utang Dagang Serba-serbi Kas Potongan Pembelian Ref Akun Jumlah Okt 3 5 7 9 11 13 Toko Ria Toko Santi Toko Trio Prive Cicilan Bank Retur Pembelian 1.200.000 - 3.000.000 - - - - 500.000 - - - - Perlengkapan - - Prive Utang Bank Retur Pembelian 400.000 - - 410.000 1.000.000 500.000 1.600.000 490.000 3.000.000 410.000 - 500.000 - 10.000 - - 1.000.000 Pencatatan yang benar terjadi pada tanggal…

UD. “Makmur” selama bulan September 2013 melakukan transaksi sebagai berikut:

Tanggal 3 Oktober 2013

Dibeli perlengkapan Rp400.000,00 dan barang dagang Rp1.200.000,00 dari toko “Ria” menurut nota nomor 14 secara tunai.

Tanggal 5 Oktober 2013

Dibayar utang pada toko “Santi” Rp500.000,00 potongan 2%.

Tanggal 7 Oktober 2013

Dibeli barang dagangan dari toko “Trio”, faktur nomor 115 Rp3.000.000,00 syarat 2/10, 3/30

Tanggal 9 Oktober 2013

Diambil uang oleh pemilik Rp410.000,00

Tanggal 11 Oktober 2013

Dibayar cicilan Bank Rp1.000.000,00

Tanggal 13 Oktober 2013

Dikirim kembali barang dagangan yang dibeli pada toko “Trio” Rp500.000,00

Pencatatan ke jurnal pengeluaran kas sebagai berikut:

Tgl

Keterangan

Ref

Debet

Kredit

Pembelian

Utang Dagang

Serba-serbi

Kas

Potongan Pembelian

Ref

Akun

Jumlah

 

 

 

Okt

3

5

7

9

11

13

Toko Ria

Toko Santi

Toko Trio

Prive

Cicilan Bank

Retur Pembelian

 

1.200.000

-

3.000.000

-

-

-

-

500.000

-

-

-

-

 

Perlengkapan

-

-

Prive

Utang Bank

Retur Pembelian

400.000

-

-

410.000

1.000.000

500.000

1.600.000

490.000

3.000.000

410.000

-

500.000

-

10.000

-

-

1.000.000

 

 

                           

Pencatatan yang benar terjadi pada tanggal…

  1. (3), (5), dan (7)

  2. (3), (5), dan (9)

  3. (5), (9), dan (13)

  4. (7), (9), dan (11)

  5. (7), (11), dan (13)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

43

:

41

Klaim

Iklan

Y. Kusumawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pamulang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

transaksi yang masuk ke pengeluaran kas adalah tanggal 3, 5, 9, dan 11 Oktober 2013.

transaksi yang masuk ke pengeluaran kas adalah tanggal 3, 5, 9, dan 11 Oktober 2013.

Pembahasan

Pilih terlebih dahulu transaksi-transaksi yang masuk ke jurnal pengeluaran kas. Jurnal pengeluaran kas mencatat transaksi yang berkaitan dengan uang yang keluar. Jadi transaksi yang masuk ke pengeluaran kas adalah tanggal 3, 5, 9, dan 11 Oktober 2013. Tanggal 3 dibeli tunai perlengkapan dan barang dagang mengakibatkan kolom pembelian dan serbaserbi akun perlengkapan memiliki saldo masing-masing Rp1.200.000,00 dan Rp400.000,00, serta akun kas di kredit total Rp1.600.000,00 Tanggal 5 dilunasi utang dengan potongan 2% menyebabkan utang berkurang di debet Rp500.000,00, potongan permbelian bertambah di kredit Rp10.000,00 dan kas berkurang di kredit Rp490.000,00 Tanggal 9 diambil uang perusahaan menyebabkan prive bertambah di debet kolom serbaserbi Rp410.000,00 dan kas berkurang di kredit Rp410.000,00 Tanggal 11 seharusnya di kredit terisi kolom kas, bukan potongan pembelian.

Pilih terlebih dahulu transaksi-transaksi yang masuk ke jurnal pengeluaran kas. Jurnal pengeluaran kas mencatat transaksi yang berkaitan dengan uang yang keluar. Jadi transaksi yang masuk ke pengeluaran kas adalah tanggal 3, 5, 9, dan 11 Oktober 2013.

  • Tanggal 3 dibeli tunai perlengkapan dan barang dagang mengakibatkan kolom pembelian dan serbaserbi akun perlengkapan memiliki saldo masing-masing Rp1.200.000,00 dan Rp400.000,00, serta akun kas di kredit total Rp1.600.000,00
  • Tanggal 5 dilunasi utang dengan potongan 2% menyebabkan utang berkurang di debet Rp500.000,00, potongan permbelian bertambah di kredit Rp10.000,00 dan kas berkurang di kredit Rp490.000,00
  • Tanggal 9 diambil uang perusahaan menyebabkan prive bertambah di debet kolom serbaserbi Rp410.000,00 dan kas berkurang di kredit Rp410.000,00
  • Tanggal 11 seharusnya di kredit terisi kolom kas, bukan potongan pembelian.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini disajikan sebagian transaksi PD.Kasihan dalam bulan September 2018: Tgl 5 Membeli peralatan secara kredit pada CV.Tenteram sebesar Rp 800.000,00 dengan syarat 2/10, n/30 Tgl 6 Mem...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia