Tumbuhan berpembuluh yang tidak memiliki biji disebut tumbuhan ....
A. Acfreelance
Master Teacher
Tumbuhan berpembuluh yang tidak memiliki biji disebut tumbuhan paku-pakuan/ pterydophyta. Tumbuhan paku-pakuan memiliki ciri yaitu sudah memiliki akar, batang dan daun sejati, sudah memiliki pembuluh angkut, akar serabut, batang bentuk rhizoma, daun muda menggulung, tulang daun menyirip, reproduksi dengan spora, memiliki sorus/ kumpulan sporangium.
314
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia