Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tulislah rumus kimia senyawa berikut: a. kalium oksida

Tulislah rumus kimia senyawa berikut:

a. kalium oksida

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

rumus kimia senyawa kalium oksida adalah K 2 ​ O

rumus kimia senyawa kalium oksida adalah 

Iklan

Pembahasan

Senyawa biner merupakan senyawa yang disusun dari dua unsur yang berbeda. Senyawa biner digolongkan menjadi dua, yaitu senyawa biner logam-nonlogam dan senyawa biner nonlogam-nonlogam. Aturan penamaan senyawa biner logam-nonlogam menurut IUPACadalah: Unsur logam + Unsur nonlogam + akhiran -ida Kalium oksida merupakan senyawa biner dari logam dan nonlogam. Kalium (K) merupakan logam dari golongan IA dengan biloks +1 Oksida adalah oksigen (O) yang mendapat akhiran -ida, merupakan unsur nonlogam dari golongan VIA dengan biloks -2 2 K + + O 2 − → K 2 ​ O Berdasarkan hal tersebut, maka ion kalium dan ion oksigen membentuk senyawa K 2 ​ O . Jadi, rumus kimia senyawa kalium oksida adalah K 2 ​ O

Senyawa biner merupakan senyawa yang disusun dari dua unsur yang berbeda. Senyawa biner digolongkan menjadi dua, yaitu senyawa biner logam-nonlogam dan senyawa biner nonlogam-nonlogam.

Aturan penamaan senyawa biner logam-nonlogam menurut IUPAC adalah:

Unsur logam + Unsur nonlogam + akhiran -ida 

Kalium oksida merupakan senyawa biner dari logam dan nonlogam.

  • Kalium (K) merupakan logam dari golongan IA dengan biloks +1
  • Oksida adalah oksigen (O) yang mendapat akhiran -ida, merupakan unsur nonlogam dari golongan VIA dengan biloks -2
  •  

Berdasarkan hal tersebut, maka ion kalium dan ion oksigen membentuk senyawa .

Jadi, rumus kimia senyawa kalium oksida adalah 

Latihan Bab

Pendahuluan Tata Nama Senyawa

Tata Nama Senyawa Ionik

Tata Nama Senyawa Kovalen

Tata Nama Senyawa Asam

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

331

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jika ditentukan ion pembentuk senyawa yaitu : SO 4 2 − ​ , , PO 4 3 − ​ , NO 3 − ​ , NO 3 − ​ , NH 4 + ​ , Fe 2 + , dan Al 3 + , maka rumus kimia senyawa yang benar dari aluminium nitrat adalah ...

65

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia