Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tuliskan tiga perbuatan menyimpang yang bersifat sekunder!

Tuliskan tiga perbuatan menyimpang yang bersifat sekunder!space space 

undefined 

Iklan

N. Puji

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin soal adalah contoh penyimpangan sekunder. Penyimpangan sekunder adalah perilaku menyimpang yang sudah tidak bisa diterima oleh masyarakat karena sudah dilakukan berulang kali dan pelanggarannya cenderung berat . Contoh penyimpangan sekunder, antara lain : Seseorang membunuh temannya karena merasa dirinya diejek hanya karena hal sepele. Pencurian sepeda motor karena melihat kesempatan ketika kunci sepeda motor belum dicabut oleh pemilik. Pejabat korupsi sehingga merugikan negara dan masyarakat.

Poin soal adalah contoh penyimpangan sekunder.

Penyimpangan sekunder adalah perilaku menyimpang yang sudah tidak bisa diterima oleh masyarakat karena sudah dilakukan berulang kali dan pelanggarannya cenderung berat. Contoh penyimpangan sekunder, antara lain:

  1. Seseorang membunuh temannya karena merasa dirinya diejek hanya karena hal sepele.
  2. Pencurian sepeda motor karena melihat kesempatan ketika kunci sepeda motor belum dicabut oleh pemilik.
  3. Pejabat korupsi sehingga merugikan negara dan masyarakat.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pelaku menyimpang sekunder mempunyai hubungan dengan masyarakat sekitarnya yang ditandai dengan ....

43

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia