Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tuliskan struktur teks laporan percobaan kompleks.

Tuliskan struktur teks laporan percobaan kompleks. 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

teks laporan percobaan kompleks terdiri atas pendahuluan, metode penelitian, hasil dan pembahasan, serta simpulan.

teks laporan percobaan kompleks terdiri atas pendahuluan, metode penelitian, hasil dan pembahasan, serta simpulan.undefined 

Iklan

Pembahasan

Struktur teks laporan percobaan kompleks terdiri atas empat bagian. Bagian pertama, yaitu pendahuluan , yang berisi latar belakang yang mendorong pentingnya percobaan. Bagian ini sering dilengkapi tujuan percobaan, manfaat, hipotesis penelitian, serta teori-teori yang mendasarinya. Bagian kedua adalah prosedur atau langkah-langkah kegiatan percobaan . Bagian ini sering pula disebut metode penelitian. Di dalamnya dijelaskan pula tempat dan waktu percobaan, objek percobaan, instrumen penelitian, serta teknik pengolahan datanya. Selanjutnya, bagian ketiga adalah hasil dan pembahasan , yang mengemukakan hal-hal penting yang ditemukan selama kegiatan percobaan, sesuai dengan hipotesis yang dirumuskan dalam bagian pendahuluan. Bagian terakhir berupa simpulan , berupa rumusan singkat yang terletak di akhir mengenai hasil-hasil penelitian. Oleh karena itu, teks laporan percobaan kompleks terdiri atas pendahuluan, metode penelitian, hasil dan pembahasan, serta simpulan.

Struktur teks laporan percobaan kompleks terdiri atas empat bagian. Bagian pertama, yaitu pendahuluan, yang berisi latar belakang yang mendorong pentingnya percobaan. Bagian ini sering dilengkapi tujuan percobaan, manfaat, hipotesis penelitian, serta teori-teori yang mendasarinya. Bagian kedua adalah prosedur atau langkah-langkah kegiatan percobaan. Bagian ini sering pula disebut metode penelitian. Di dalamnya dijelaskan pula tempat dan waktu percobaan, objek percobaan, instrumen penelitian, serta teknik pengolahan datanya. Selanjutnya, bagian ketiga adalah hasil dan pembahasan, yang mengemukakan hal-hal penting yang ditemukan selama kegiatan percobaan, sesuai dengan hipotesis yang dirumuskan dalam bagian pendahuluan. Bagian terakhir berupa simpulan, berupa rumusan singkat yang terletak di akhir mengenai hasil-hasil penelitian.

Oleh karena itu, teks laporan percobaan kompleks terdiri atas pendahuluan, metode penelitian, hasil dan pembahasan, serta simpulan.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Sahrul Ramadhan

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian uraian pada teks laporan percobaan berisi ....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia