Iklan

Pertanyaan

Tuliskan nama senyawa berikut. FeO

Tuliskan nama senyawa berikut.

       

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

13

:

44

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

nama senyawa yaitu besi(II) oksida.

nama senyawa begin mathsize 14px style Fe O end style yaitu besi(II) oksida.

Pembahasan

Senyawa ion terdiri dari kation (ion positif) dan anion (ion negatif). Pada umumnya, kation merupakan ion logam dan anion merupakan ion nonlogam. Tata nama senyawa kimia pada senyawa biner yang terdiri dari logam dan non logam yaitu: Nama senyawa ditulis secara berurutan sesuai penulisan rumus kimia (lambang senyawa). Kation dari unsur logam diberi nama sama dengan unsur logam tersebut. Anion monoatom diberi nama dengan akhiran -ida pada nama unsur tersebut.ika logam dapat membentuk kation dengan muatan berbeda, jumlah muatannya ditulis dengan angka Romawi dalam tanda kurung setelah nama unsur logam itu. adalah senyawa biner logam dan non logam. Berikut adalah reaksinya: (biloks Fe = +2) Dengan demikian, nama senyawa yaitu besi(II) oksida.

Senyawa ion terdiri dari kation (ion positif) dan anion (ion negatif). Pada umumnya, kation merupakan ion logam dan anion merupakan ion nonlogam. Tata nama senyawa kimia pada senyawa biner yang terdiri dari logam dan non logam yaitu:

  • Nama senyawa ditulis secara berurutan sesuai penulisan rumus kimia (lambang senyawa).
  • Kation dari unsur logam diberi nama sama dengan unsur logam tersebut.
  • Anion monoatom diberi nama dengan akhiran -ida pada nama unsur tersebut.ika logam dapat membentuk kation dengan muatan berbeda, jumlah muatannya ditulis dengan angka Romawi dalam tanda kurung setelah nama unsur logam itu.

begin mathsize 14px style Fe O end style adalah senyawa biner logam dan non logam. Berikut adalah reaksinya: 

begin mathsize 14px style Fe O yields 2 Fe to the power of 2 plus sign and O to the power of 2 minus sign end style  (biloks Fe = +2)

Dengan demikian, nama senyawa begin mathsize 14px style Fe O end style yaitu besi(II) oksida.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!