Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tuliskan kegunaan utama dari masing-masing senyawa berikut Etanol

Tuliskan kegunaan utama dari masing-masing senyawa berikut

Etanol space 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kegunaan utama etanol adalahsebagai pelarut organik dan bahan baku untuk senyawa industri seperti pewarna, obat sintesis, bahan kosmetik, bahan peledak, bahan bakar, dan minuman beralkohol.

kegunaan utama etanol adalah sebagai pelarut organik dan bahan baku untuk senyawa industri seperti pewarna, obat sintesis, bahan kosmetik, bahan peledak, bahan bakar, dan minuman beralkohol.undefined

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Etanol adalah alkohol biasa dan merupakan alkohol yang paling banyak diproduksi. Pada suhu kamar, etanol berupa zat cair bening, mudah menguap, dan berbau khas. Dalam kehidupan sehari-hari, etanol dapat kita temukan dalam spiritus, alkohol rumah tangga (alkohol 70% yang digunakan sebagai pembersih luka), minuman beralkohol atau air tapai.Etanol banyak digunakan sebagai pelarut organik dan bahan baku untuk senyawa industri seperti pewarna, obat sintesis, bahan kosmetik, bahan peledak, bahan bakar, dan minuman beralkohol (anggur dan bir). Etanol tidak bersifat racun, tetapi dalam jumlah yang banyak akan menyebabkan mabuk, karena etanol bekerja dengan aktivitas otak. Dampak lain dari sistem kerja alkohol adalah mengakibatkan kecanduan. Jadi, kegunaan utama etanol adalahsebagai pelarut organik dan bahan baku untuk senyawa industri seperti pewarna, obat sintesis, bahan kosmetik, bahan peledak, bahan bakar, dan minuman beralkohol.

Etanol adalah alkohol biasa dan merupakan alkohol yang paling banyak diproduksi. Pada suhu kamar, etanol berupa zat cair bening, mudah menguap, dan berbau khas. Dalam kehidupan sehari-hari, etanol dapat kita temukan dalam spiritus, alkohol rumah tangga (alkohol 70% yang digunakan sebagai pembersih luka), minuman beralkohol atau air tapai. Etanol banyak digunakan sebagai pelarut organik dan bahan baku untuk senyawa industri seperti pewarna, obat sintesis, bahan kosmetik, bahan peledak, bahan bakar, dan minuman beralkohol (anggur dan bir). Etanol tidak bersifat racun, tetapi dalam jumlah yang banyak akan menyebabkan mabuk, karena etanol bekerja dengan aktivitas otak. Dampak lain dari sistem kerja alkohol adalah mengakibatkan kecanduan.

Jadi, kegunaan utama etanol adalah sebagai pelarut organik dan bahan baku untuk senyawa industri seperti pewarna, obat sintesis, bahan kosmetik, bahan peledak, bahan bakar, dan minuman beralkohol.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

60

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Beberapa kegunaan senyawa karbon dalam kehidupan sebagai berikut: (1) obat bius; (2) pelarut oli dan lemak; (3) antiseptik; (4) pelarut senyawa organik; dan (5) bahan pemada api. ...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia