Iklan

Pertanyaan

Tuliskan delapan belas ekoregion laut di Indonesia beserta potensi sumber daya lautnya!

Tuliskan delapan belas ekoregion laut di Indonesia beserta potensi sumber daya lautnya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

02

:

20

Klaim

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Berikut adalah penjelasannya. Ekoregion laut adalah wilayah lautyang memiliki kesamaan ciri meliputi iklim, sifatair, gelombang, jenis spasies bioma laut, batas administrasi dan sebagainya dalam lingkupan laut sehingga perlu adanya evaluasi terhadap masalah yang akan timbul akibat adanya kesamaan karakteristiik antar negara yang dapat ditunjukkan melalui peta. Ekoregion laut wilayah Indonesia dibagi menjadi 18, adalah sebagai berikut: Samudera Hindia sebelah Barat Sumatera; Samudera Hindia sebelah Selatan Jawa; Laut Natuna; Selat Malaka; Selat Karimata; Laut Jawa; Teluk Tomini; Laut Sulawesi; Selat Makassar; Laut Banda arahSelatan Sulawesi; Laut Banda bagian Timur Sulawesi; Perairan Bali dan Busa Tenggara; Laut Halmahera; Laut Banda; Samudera Pasifik bagianUtara Papua; Laut Seram dan Teluk Bintuni; Laut Arafura; serta Teluk Cendrawasih.

Berikut adalah penjelasannya.

Ekoregion laut adalah wilayah laut yang memiliki kesamaan ciri meliputi iklim, sifat air, gelombang, jenis spasies bioma laut, batas administrasi dan sebagainya dalam lingkupan laut sehingga perlu adanya evaluasi terhadap masalah yang akan timbul akibat adanya kesamaan karakteristiik antar negara yang dapat ditunjukkan melalui peta. Ekoregion laut wilayah Indonesia dibagi menjadi 18, adalah sebagai berikut:

  1. Samudera Hindia sebelah Barat Sumatera;
  2. Samudera Hindia sebelah Selatan Jawa;
  3. Laut Natuna;
  4. Selat Malaka;
  5. Selat Karimata;
  6. Laut Jawa;
  7. Teluk Tomini;
  8. Laut Sulawesi;
  9. Selat Makassar;
  10. Laut Banda arah Selatan Sulawesi;
  11. Laut Banda bagian Timur Sulawesi;
  12. Perairan Bali dan Busa Tenggara;
  13. Laut Halmahera;
  14. Laut Banda;
  15. Samudera Pasifik bagian Utara Papua;
  16. Laut Seram dan Teluk Bintuni;
  17. Laut Arafura; serta
  18. Teluk Cendrawasih.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Billqis Naura Islami

Pembahasan terpotong

Andre setiawan

Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ekoregion laut Indonesia berikut. Ekoregion Laut Jawa Ekoregion Laut Sulawesi Ekoregion Selat Karimata Ekoregion Teluk Tomini Ekoregion yang memiliki cekungan sedimen de...

26

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia