Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tuliskan dan jelaskan teori-teori terbentuknya jagat raya?

Tuliskan dan jelaskan teori-teori terbentuknya jagat raya?

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Banyak pendapat yang dikemukakan oleh para ahli mengenai asal mula terbentuknya jagat raya. Teori-teori tersebut antara lain sebagai berikut. Teori mengembang dan memampat ( oscillation theory )= alam semesta terbentuk karena adanya sebuah siklus materi yang diawali dengan masa mengembang yang disebabkan oleh adanya reaksi dari inti hidrogen pada tahap ini terbentuklah galaksi-galaksi. Tahapan ini diperkirakan berlangsung selama 30 milyar tahun kemudian galaksi-galaksi dan bintang yang terbentuk tadi akan meredup, kemudian memampat lagi yang dimana didahului dengan keluarnya pancaran panas yang sangat tinggi dan setelah tahapan tersebut terjadi tahap mengembang dan kemudian tahap memampat lagi. Teori keadaan tetap ( steady state theory )= alam semesta tidak memiliki awal dan akhir. Alam semesta tetap sama sepanjang waktu, tidak ada galaksi baru yang terbentuk. Teori ledakan besar ( the big bang theory )= pembentukan alam semesta terjadi sekitar 13.700 milyar tahun yang lalu. Dahulu terdapat galaksi-galaksi yang saling berdekatan. Galaksi-galaksi berasal dari massa tunggal yang menyimpan suhu dan energi yang sangat besar. Hal ini menimbulkan ledakan yang mahadahsyat hingga menghancurkan massa tunggal tersebut. Akibat ledakan tersebut, banyak materi yang terlontar ke segala penjuru semesta sehingga membentuk jagat raya.

Banyak pendapat yang dikemukakan oleh para ahli mengenai asal mula terbentuknya jagat raya. Teori-teori tersebut antara lain sebagai berikut.

  1. Teori mengembang dan memampat (oscillation theory)= alam semesta terbentuk karena adanya sebuah siklus materi yang diawali dengan masa mengembang yang disebabkan oleh adanya reaksi dari inti hidrogen pada tahap ini terbentuklah galaksi-galaksi. Tahapan ini diperkirakan berlangsung selama 30 milyar tahun kemudian galaksi-galaksi dan bintang yang terbentuk tadi akan meredup, kemudian memampat lagi yang dimana didahului dengan keluarnya pancaran panas yang sangat tinggi dan setelah tahapan tersebut terjadi tahap mengembang dan kemudian tahap memampat lagi.
  2. Teori keadaan tetap (steady state theory)= alam semesta tidak memiliki awal dan akhir. Alam semesta tetap sama sepanjang waktu, tidak ada galaksi baru yang terbentuk.
  3. Teori ledakan besar (the big bang theory)= pembentukan alam semesta terjadi sekitar 13.700 milyar tahun yang lalu. Dahulu terdapat galaksi-galaksi yang saling berdekatan. Galaksi-galaksi berasal dari massa tunggal yang menyimpan suhu dan energi yang sangat besar. Hal ini menimbulkan ledakan yang mahadahsyat hingga menghancurkan massa tunggal tersebut. Akibat ledakan tersebut, banyak materi yang terlontar ke segala penjuru semesta sehingga membentuk jagat raya.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

51

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut ini! Penyusutan mengakibatkan cakram berputar cepat sehingga bagian tepinya terlepas. Massa besar meledak akibat adanya reaksi inti dan bagian yang terpental men...

41

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia