Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tuliskan 5 perbedaan makhluk hidup dengan benta mati!

Tuliskan 5 perbedaan makhluk hidup dengan benta mati! 

Iklan

A. Tiara

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Komponen biotik adalah komponen yang tersusun atas semua jenis makhluk hidup . Contohnya, manusia, hewan, tumbuhan, dan mikroorganisme. Sedangkan komponen abiotik adalah komponen yang terdiri dari benda-benda tak hidup atau benda mati. Contohnya tanah, air, cahaya dan udara. Berikutperbedaan makhluk hidup (biotik) dengan benda mati (abiotik), yaitu: Makhluk hidup (biotik) dapat bergerak, sedangkan benda mati (abiotik) tidak dapat bergerak atau diam. Makhluk hidup (biotik) membutuhkan makanan, makanan berfungsi untuk mendukung proses pertumbuhan dan perkembangan karena mengandung nutrisi. Sedangkan benda mati (abiotik) tidak membutuhkan makanan. Makhluk hidup (biotik) tumbuh dan berkembang, makhluk hidup selama hidupnya mengalami perubahan ukuran (pertumbuhan) dan mengalami proses kedewasaan (perkembangan). Sedangkan benda mati (abiotik) tidak tumbuh dan berkembang. Makhluk hidup (biotik) berkembangbiak atau bereproduksi, berfungsi untuk memperbanyak keturunan agar tidak mengalami kepunahan. Sedangkan benda mati (abiotik) tidak berkembangbiak atau bereproduksi. Makhluk hidup (biotik) melakukan ekskresi, yaitu pembuangan zat sisa tubuh. Sedangkan benda mati (abiotik) tidak melakukan ekskresi.

Komponen biotik adalah komponen yang tersusun atas semua jenis makhluk hidup. Contohnya, manusia, hewan, tumbuhan, dan mikroorganisme. Sedangkan komponen abiotik adalah komponen yang terdiri dari benda-benda tak hidup atau benda mati. Contohnya tanah, air, cahaya dan udara. Berikut perbedaan makhluk hidup (biotik) dengan benda mati (abiotik), yaitu:

  1. Makhluk hidup (biotik) dapat bergerak, sedangkan benda mati (abiotik) tidak dapat bergerak atau diam.
  2. Makhluk hidup (biotik) membutuhkan makanan, makanan berfungsi untuk mendukung proses pertumbuhan dan perkembangan karena mengandung nutrisi. Sedangkan benda mati (abiotik) tidak membutuhkan makanan.
  3. Makhluk hidup (biotik) tumbuh dan berkembang, makhluk hidup selama hidupnya mengalami perubahan ukuran (pertumbuhan) dan mengalami proses kedewasaan (perkembangan). Sedangkan benda mati (abiotik) tidak tumbuh dan berkembang.
  4. Makhluk hidup (biotik) berkembangbiak atau bereproduksi, berfungsi untuk memperbanyak keturunan agar tidak mengalami kepunahan. Sedangkan benda mati (abiotik) tidak berkembangbiak atau bereproduksi.
  5. Makhluk hidup (biotik) melakukan ekskresi, yaitu pembuangan zat sisa tubuh. Sedangkan benda mati (abiotik) tidak melakukan ekskresi. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Naf An

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Makhluk hidup dikenal dengan istilah ...dan makhluk tak hidup dikenal dengan istilah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia