Iklan

Pertanyaan

Tujuan didirikan suaka margasatwa Baluran di Jawa Timur untuk….

Tujuan didirikan suaka margasatwa Baluran di Jawa Timur untuk….

  1. Menyediakan habitat banteng jawa untuk kelestariannya

  2. Membudidayakan banteng jawa untuk dimanfaatkan dagingnya

  3. Menyediakan habitat banteng jawa agar tidak menyerang manusia

  4. Membudidayakan banteng jawa untuk dimanfaatkan kulitnya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

47

:

07

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tujuan didirikan suaka margasatwa adalah untuk melindungi dan melestarikan hewan dari kepunahan

tujuan didirikan suaka margasatwa adalah untuk melindungi dan melestarikan hewan dari kepunahan

Pembahasan

Suaka margasatwa adalah tempat perlindungan hewan langka yang hampir punah. Pendirian suaka margasatwa bertujuan untuk melindungi dan melestarikan kelangsungan hewan langka agar tidak punah. Beberapa suaka margasatwa yang ada di Indonesia, antara lain: suaka margasatwa Baluran melindungi banteng jawa, Suaka margasatwa ujung kulon melindungi badak bercula satu. Jadi tujuan didirikan suaka margasatwa adalah untuk melindungi dan melestarikan hewan dari kepunahan

Suaka margasatwa adalah tempat perlindungan hewan langka yang hampir punah. Pendirian suaka margasatwa bertujuan untuk melindungi dan melestarikan kelangsungan hewan langka agar tidak punah. Beberapa suaka margasatwa yang ada di Indonesia, antara lain: suaka margasatwa Baluran melindungi banteng jawa, Suaka margasatwa ujung kulon melindungi badak bercula satu. Jadi tujuan didirikan suaka margasatwa adalah untuk melindungi dan melestarikan hewan dari kepunahan

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri berikut ! 1. Terdapat perbedaan bentuk dengan induknya 2. Terjadi pertambahan berat dan ukuran badan 3. Terjadi perubahan bentuk selama siklus hidupnya 4. Bentuk tubuh tida...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia