Iklan

Pertanyaan

Tujuan dari OPEC adalah ....

Tujuan dari OPEC adalah .... space 

  1. mengusahakan seragamnya harga minyak bumi dunia space 

  2. menghindari aliran minyak di luar timur tengahspace 

  3. mengusahakan harga minyak setinggi mungkin space 

  4. menetapkan kuota produksi minyak space 

  5. memengaruhi sistem ekonomi negara anggota space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

32

:

37

Klaim

Iklan

S. Anugrah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A. space 

Pembahasan

Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah pilihan A. OPEC (Organization of Petroleum Exporting Countries) adalah organisasi yang beranggotakan negara - negara pengekspor minyak. Berikut ini adalah tujuan dari didirikannya OPEC yaitu : Menyatukan kebijakan perdagangan minyak bagi negara anggota OPEC Mengatur dan menstabilkan harga minyak dunia Memenuhi kebutuhan negara - negara di dunia atas minyak Membuat kebijakan untuk melindungi negara - negara yang menjadi anggota OPEC Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah pilihan A.

OPEC (Organization of Petroleum Exporting Countries) adalah organisasi yang beranggotakan negara - negara pengekspor minyak. Berikut ini adalah tujuan dari didirikannya OPEC yaitu : 

  1. Menyatukan kebijakan perdagangan minyak bagi negara anggota OPEC 
  2. Mengatur dan menstabilkan harga minyak dunia 
  3. Memenuhi kebutuhan negara - negara di dunia atas minyak 
  4. Membuat kebijakan untuk melindungi negara - negara yang menjadi anggota OPEC

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

OPEC kepanjangan dari ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia