Iklan

Pertanyaan

Tubuh makhluk hidup tersusun atas sel. Makhluk hidup terdiri atas organisme uniseluler maupun multiseluler. Bagaimana struktur sel pada bakteri, tumbuhan, dan hewan? Jelaskan!

Tubuh makhluk hidup tersusun atas sel. Makhluk hidup terdiri atas organisme uniseluler maupun multiseluler. Bagaimana struktur sel pada bakteri, tumbuhan, dan hewan? Jelaskan!

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

04

:

40

:

38

Klaim

Iklan

R. Nurani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sel Bakteri 1.Sel bakteri lebih kecil dari selu tumbuhan dan sel hewan 2.Bentuknya tetap 3.Memiliki dinding sel dari lipoprotein 4.Tidak memiliki plastida 5.Tidak memiliki vakuol 6.Tidak memiliki sentrosom 7.Tidak mempunyai nukleus Sel Tumbuhan 1.Sel Tumbuhan lebih besar daripada sel hewan 2.Memiliki bentuk yang tetap 3.Memiliki dinding sel dari selulosa 4.Memiliki vakuola yang biasa disebut dengan rongga sel yang besar 5.Tenaganya disimpanalam bentuk butiran pati 6.Tidak memiliki sentrosom 7.Tidak mempunyai lisosom 8.Vakuola lebih besar daripada nukleus Sel Hewan 1.Sel hewan lebih kecil daripada sel tumbuhan 2.Tidak memiliki bentuk yang tetap 3.Tidak memiliki dinding sel 4.Tidak memiliki plastida 5.Tidak memiliki vakuola, meskipun ada sel hewan unisesluler yang memilki vakuola yang biasa disebut dengan vesikel 6.Menyimpan tenaga dalam bentuk butiran glikogen 7.Memiliki sentrosom 8.Mempunyai lisosom 9.Vesikel lebih kecil daripada nukleus Berikut adalah gambar pebandingan sel bakteri, tumbuhan dan hewan

Sel Bakteri
1.Sel bakteri lebih kecil dari selu tumbuhan dan sel hewan
2.Bentuknya tetap
3.Memiliki dinding sel dari lipoprotein
4.Tidak memiliki plastida
5.Tidak memiliki vakuol
6.Tidak memiliki sentrosom
7.Tidak mempunyai nukleus

Sel Tumbuhan
1.Sel Tumbuhan lebih besar daripada sel hewan
2.Memiliki bentuk yang tetap
3.Memiliki dinding sel dari selulosa
4.Memiliki vakuola yang biasa disebut dengan rongga sel yang besar
5.Tenaganya disimpanalam bentuk butiran pati
6.Tidak memiliki sentrosom
7.Tidak mempunyai lisosom
8.Vakuola lebih besar daripada nukleus


Sel Hewan
1.Sel hewan lebih kecil daripada sel tumbuhan
2.Tidak memiliki bentuk yang tetap
3.Tidak memiliki dinding sel
4.Tidak memiliki plastida
5.Tidak memiliki vakuola, meskipun ada sel hewan unisesluler yang memilki vakuola yang biasa disebut dengan vesikel
6.Menyimpan tenaga dalam bentuk butiran glikogen
7.Memiliki sentrosom
8.Mempunyai lisosom
9.Vesikel lebih kecil daripada nukleus
 

Berikut adalah gambar pebandingan sel bakteri, tumbuhan dan hewan

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Iklan

Pertanyaan serupa

Perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan yang paling tepat adalah ...

26

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia